PT Freeport Indonesia
Tim PT Freeport Temukan Seluruh Pekerja dari Insiden Luncuran Material Basah
Hasil identifikasi oleh tim medis bersama pihak kepolisian mengonfirmasi bahwa kelima rekan
|
Editor:
Marius Frisson Yewun
Tribun-Papua.com/PFTI
SUASANA- Suasana karyawan PT Freeport di tambang bawah tanah saat terjadi insiden longsor, Selasa (9/9/2025).
Sekadar mengetahui, insiden tersebut terjadi pada Senin (8/9/2025). Sebanyak 7 pekerja terjebak luncuran material basah di Grasberg Block Cave di Distrik Tembagapura, Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah.
Grasberg Block Cave (GBC) adalah salah satu tambang bawah tanah (underground mine) terbesar dan paling canggih di dunia, yang dioperasikan oleh PT Freeport Indonesia (PTFI) di Papua.
Tambang ini merupakan kelanjutan dari operasi penambangan terbuka (open pit) Grasberg yang legendaris, setelah tambang terbuka tersebut mencapai batas kedalamannya. (*)
Halaman 2 dari 2
Tags
Tribun-Papua.com
PT Freeport Indonesia (PTFI)
Tim Tanggap Darurat PTFI
Korban Longsor PTFI Ditemukan
Presdir PTFI
Presiden Direktur PT Freeport Indonesia (PTFI)
Presiden Direktur PTFI Tony Wenas
Tony Wenas
Mimika
Tambang Emas
Berita Terkait: #PT Freeport Indonesia
Penjelasan Freeport Indonesia Terkait Longsor Tambang Bawah Tanah Grasberg Block Cave |
![]() |
---|
500 Karyawan PTFI Warnai HUT RI Dengan Tari Kolosal “Bergerak Bersama dari Hulu ke Hilir” |
![]() |
---|
283 Warga Mengikuti Screening Operasi Katarak Gratis yang Dilakukan PTFI |
![]() |
---|
Dari Sekolah, PTFI Lanjut Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Mata di RSUD Nabire |
![]() |
---|
Freeport Gelar Pemeriksaan Mata Secara Gratis Untuk Pelajar SMP 4 Nabire |
![]() |
---|