TOPIK
Dugaan Korupsi
-
Bupati Jayapura Diminta Surati Kejaksaan Soal Audit Keuangan Dewan Direksi Lama Perusda
Perusahaan daerah milik pemerintah Kabupaten Jayapura mendapat penyertaan modal sejak 2014. Ada Rp 11 miliar belum di pertanggungjawabkan.
-
9 Triliun APBD Papua Tengah Tak Berwujud, Tokoh Minta Aparat Usut Pejabat 2023 – 2025
"Ini terkesan seperti ada praktik bagi-bagi dana dari provinsi ke pusat karena saat itu belum ada anggota DPR yang mengawasinya. Untuk itu
-
3 Orang Diduga Korupsi Dana Pembangunan Gereja Katolik Kelapa Lima Merauke, Status Tersangka Menanti
Kasus dugaan korupsi dana pembangunan tahap dua Gereja Katolik St. Maria Fatima Kelapa Lima Merauke tahun anggaran 2023 memasuki babak akhir.
-
LARM-GAK Minta KPK Segera Tahan Tersangka Korupsi Gereja Kingmi Mile 32
LARM-GAK menyoroti lambatnya proses hukum terhadap kasus pembangunan Gereja Kingmi Mile 32.
-
Material Pembangunan Gereja Kingmi di Mimika Tak Sesuai Spesifikasi, KPK: Tersangka Akan Diumumkan
KPK belum dapat menyampaikan pihak-pihak yang telah ditetapkan sebagai tersangka dan pasal apa yang akan disangkakan dalam kasus ini.
-
KPK Bidik Dugaan Korupsi Pembangunan Gereja Kingmi Mile 32 Mimika Papua, 4 Saksi Diperiksa
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa empat saksi terkait dugaan korupsi pembangunan Gereja Kingmi, Mile 32, di Kabupaten Mimika, Papua.
-
Asosiasi Bupati di Papua Dukung Kejati Ungkap Kasus Korupsi KPA, Jaksa: Tersangka Segera Ditetapkan
Dalam kasus tersebut, Kejati Papua menemukan dugaan korupsi sebesar Rp 5 miliar pada KPA Papua tahun anggaran 2019.