KKB Papua
Distrik Dekai Kembali Kondusif setelah Diteror KKB, Polisi: Pemerintah Inisiatif Rapat Sectoral
Pasca aksi teror Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Distrik Dekai, Yahukimo, Papua, kini situasi dilaporkan telah kembali kondusif.
 
							Editor: 
							Roifah Dzatu Azmah
						
			
	
(Dok Humas Polda Papua)
Kondisi dua rumah yang dibakar oleh KKB di Distrik Dekai, Kabupaten Yahukimo, Papua, Selasa (17/8/2021) 
"Kontak senjata Senin (16/8/2021) sekitar satu jam sekitar jam 11.00 WIT di Kota Dekai. Mereka ke ujung bandara ada malak orang sambil mengeluarkan tembakan dan langsung direspons anggota, tapi tidak ada korban," kata Faisal.
arena situasi Yahukimo yang terus memanas, Faisal yang juga menjabat Kepala Satgas Gakum Nemangkawi, memastikan akan ada pengiriman pasukan ke lokasi tersebut.
"Di sana ada dua tim atau 20 personel, besok (19/8/2021) akan kita perkuat lagi," kata dia.
(Tribun-Papua.com)
			:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/papua/foto/bank/originals/kondisi-dua-rumah-yang-dibakar-oleh-kkb-di-distrik-dekai-kabupaten-yahukimo.jpg)