ypmak
Yayasan Pemberdayaan Masyarakat Amungme dan Kamoro (YPMAK)

Mencari Pengganti Klemen Tinal

Dua Parpol Belum Keluarkan Surat Dukungan kepada Kenius Kogoya dan Yunus Wonda

Partai NasDem dan Golkar belum berikan dukungan kepada Kenius Kogoya dan Yunus Wonda memperebutkan kursi Wakil Gubernur menggantikan Kleman Tinal

Penulis: Calvin Louis Erari | Editor: Ri
Tribun-Papua.com/Calvin Erari
Pelaksana tugas (plt) Sekertaris DPD Partai Demokrat Papua, Boy Markus Dawir (BMD). 

Laporan Wartawan TribunPapua.com, Calvin Louis Erari

TRIBUN-PAPUA.COM, JAYAPURA – Partai NasDem dan Golkar belum berikan dukungan kepada Kenius Kogoya dan Yunus Wonda untuk memperebutkan kursi Wakil Gubernur menggantikan Almarhum Kleman Tinal.

Tekait belum adanya rekomendasi dari  Partai Nasdem dan Golkas, Kata Boy pihaknya masih terus lakukan komunikasi politik.

Baca juga: Inilah Lapangan Terbang Terekstrim di Puncak Papua Sejak Tahun 1950

"Kita masih bangun komunikasi terus dengan DPP mereka" ucapnya.

Tidak hanya itu, Boy mengatakan pihaknya juga meminta bantuan kepada Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo.

"Kemarin kita juga sudah meminta bantuan kepada bapa Presiden utuk supaya bantu komunikasi agar semua ini bisa cair," ungkapnya.

Baca juga: Sadis, Malak Tidak Diberikan Uang, Seorang Pria Dibacok di Wamena Hingga Nyaris Tewas

Dia berharap agar tidak perlu ada lagi pihak-pihak yang memprofvokasi segala macam proses ini karena tujuannya satu agar mambangun Papua

“Mari kita bergandengan mendukung proses yang sudah ada dan sedang berjakan saat ini,” jelasnya.

Sumber: Tribun Papua
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved