ypmak
Yayasan Pemberdayaan Masyarakat Amungme dan Kamoro (YPMAK)

Viral Video Kekerasan pada Anak Diduga Terjadi di Pondok Pesantren, Anggota DPRD Demak ke Lokasi

Sebuah video kekerasan terhadap anak diduga terjadi pada sebuah pondok pesantren sudah menyebar luas di masyarakat.

Editor: Claudia Noventa
Tribun Pekanbaru
Ilustrasi - Beredar di media sosial sebuah video yang memperlihatkan kekerasan terhadap anak. 

"Apa pun kesalahan anak, kalau pengurus sampai menganiaya tetap itu pelanggaran hukum," ujar Tatiek.

Menurut Tatiek, santri yang dititipkan di pondok adalah amanah dari wali santri yang wajib dijaga oleh pengurus.

Baca juga: Kronologi Bocah 6 Tahun Diduga Dikorbankan untuk Ritual Pesugihan Orangtuanya, Paman Dengar Tangisan

Semestinya ada aturan di lingkungan pondok,yang hukumannya hasil dari mufakat antara pihak pengurus dan wali santri,sehingga ketika terjadi pelanggaran sifatnya untuk mendidk anak.

"Apapun itu, tindakan kekerasan tidak bisa dibenarkan. Kekerasan di usia dini akan berimbas ke psikis anak di kemudian hari,"kata Tatiek.

Terkait kejadian penganiayaan tersebut, pelaku sudah diamankan oleh aparat Polres Demak untuk dimintai keterangan.

"Korban sudah dilakukan pemeriksaan dan pelaku sudah diamankan di Mapolres Demak," kata Kapolres Demak AKBP Budi Adhy Buono melalui pesan WhatsApp.(*)

Berita terkait lainnya

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Beredar Video Penganiayaan Anak di Ponpes, Anggota DPRD Demak Langsung Sidak

 
Sumber: Kompas.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved