Politik
Bahlil Lahadalia: Sudah Saatnya Kebesaran Partai Golkar Dimulai dari Timur Indonesia
Bahlil ingin kebesaran Partai Golkar dimulai dari Papua Selatan, bukan pulau Jawa lagi. Golkar komit memperjuangkan kepentingan rakyat.
|
Penulis: Yulianus Bwariat | Editor: Paul Manahara Tambunan
Tribun-Papua.com/Jamal
MUSDA GOLKAR - Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahaladia (tenha) pose bersama saat membuka Musyawarah Daerah (Musda) DPD Partai Golkar Provinsi Papua Selatan di Swiss-Belhotel Merauke, Jumat (7/11/2025).
Antara lain; satu kursi DPR RI dari Papua Selatan pada Pemilu 2029, enam kursi DPRP Papua Selatan dari 4 kursi yang berhasil diraih pada Pemilu 2024.
Lalu, menargetkan tambahan kursi DPRK di 4 kabupaten dari yang diraih pada Pemilu legislatif 2024.
"Ini harus menjadi target kita ke depan,’’ kata Bahlil, seraya menyampaikan terima kasih kepada Yusak Yaluwo yang telah meletakkan langkah Partai Golkar di Papua Selatan. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/papua/foto/bank/originals/GOLKAR-Ketua-Umum-Partai-Golkar-B.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.