TOPIK
Covid19 Papua
-
RS Angkatan Udara Biak Berikan Layanan Vaksin Gratis bagi Warga
Kepala RSAU Manuhua Kapten Kes dr Niko Febrian, mengatakan, layanan vaksinasi tersebut diberikan setiap hari, termasuk Sabtu dan Minggu.
-
Pasien Positif Covid-9: Pelayanan Kesehatan di LPMP Jayapura Memuaskan
Adapun tenaga kesehatan di LPMP terdiri dari tiga dokter umum, empat perawat, satu tenaga analis, dan satu tenaga kesehatan lingkungan.
-
Kematian Akibat Covid-19 di Papua per 29 Juli 835 Orang, Kota Jayapura Tertinggi
Tingkat kematian pasien Covid-19 di Papua sejak 17 Maret hingga 29 Juli 2021, mencapai 2,4 persen atau sebanyak 835 orang. Kota Jayapura tertinggi.
-
Update Angka Kesembuhan Covid-19 Papua 29 Juli: Capai 26.873 Orang
Tingkat kesembuhan pasien Covid-19 Provinsi Papua mencapai 77,4 persen atau sebanyak 26.873 orang.
-
Dinkes Papua Rekrut Ratusan Nakes Atasi Lonjakan Kasus Covid-19
Kadis Kesehatan Provinsi Papua merekrut 300 perawat dan bidan, serta 50 tenaga analis, dan 50 survelen guna mengatasi lonjakan kasus Covid-19.
-
Dinkes: Minat Warga Kota Jayapura Vaksinasi Covid-19 Semakin Baik
Sekadar diketahui, vaksinasi di Kota Jayapura telah mencapai 136.350 dosis, hingga Selasa (27/7/2021).
-
Petugas Makam Covid-19 Buper Waena: Tolong Perhatikan APD dan Kesehatan Kami
Petugas makam meminta kepada Satgas Covid-19 Kota Jayapura tak melakukan pemakaman di malam hari. Sebab, memperburuk kondisi fisik mereka.
-
Update Angka Kematian Akibat Covid-19 di Papua 28 Juli 2021: Capai 819 Orang
Tingkat kematian akibat Covid-19 di Papua mencapai 2,4 persen atau sebanyak 794 orang, hingga 28 Juli 2021.
-
Update Kasus Covid-19 Provinsi Papua Per 28 Juli 2021: Kota Jayapura Tertinggi, Waropen Terendah
Secara kumulatif kasus Covid 19 di Provinsi Papua sebesar 34.232 kasus terpapar.
-
71 Pelanggar Operasi Yustisi Kota Jayapura Didenda Rp 200 ribu
Warga yang tak mengenakan masker juga didenda Rp 200 ribu. Jika tak mampu membayar, digelandang ke Lapas Abepura untuk menjalani kurungan satu malam.