TAG
Lingkungan
-
DLH Kabupaten Jayapura Fokus Tingkatkan Tugas dan Fungsi Kebersihan Lingkungan
Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jayapura mempunyai beberapa program yang bakal jadi fokus rencana kerja di tahun ini
Jumat, 4 Februari 2022 -
Kepala BBKSDA Papua Sebut Lahan Basah Bernilai Vital Bagi Mahkluk Hidup
Kepala BBKSDA Papua Edward Sembiring menyebutkan, keberadaan lahan basah bernilai vital bagi makhluk hididup
Rabu, 2 Februari 2022 -
Kebijakan Pemprov Papua Barat Konsentrasi Lindungi Hutan Tuai Perhatian Mancanegara
Kebijakan Pemerintah Provinsi Papua Barat dalam melindungi hutan yang tersisa di Tanah Papua, rupanya menuai perhatian dari berbagai pihak
Minggu, 12 Desember 2021 -
Sampah Menumpuk di Kali Acai, Kesadaran Warga Kota Jayapura Masih Kurang
Tampaknya kesadaran masyarakat akan kebersihan lingkungan masih kurang. Terutama warga yang tinggal di sepanjang Kali Acai, Abepura, Kota Jayapura.
Selasa, 16 November 2021 -
Tak Lagi Eksploitasi Batu Karang, Warga Papua Kini Lebih Pilih Jaga Mangrove
Demianus Werbete mengatakan kerusakan mangrove salah satunya dipicu adanya pengambilan batu karang, sebagai mata pencaharian masyarakat.
Senin, 4 Oktober 2021 -
Penanaman Mangrove, Jurus Jitu Pulihkan Ekonomi Warga Papua di Masa Pandemi
Pandemi Covid-19 yang tak kunjung usai berdampak besar pada perekonomian global, tak terkecuali dengan Indonesia.
Jumat, 17 September 2021 -
Aktivis Kembali Gaungkan Save Cenderawasih Jelang PON XX Papua
"Ada juga Ondoafi yang masih menyebut jika mahkota burung Cenderawasih dipakaikan ke para tamu, maka akan budayanya akan dikenal," kesal Iqbal.
Selasa, 14 September 2021 -
Anak Muda Papua Harus Sadar Bahaya Sampah Pelastik Sejak Dini
Minimnya kesadaran diri akan kebersihan lingkungan, harus semakin disoroti oleh Pemerintah Kota Jayapura. Demikian juga anak muda Papua.
Rabu, 25 Agustus 2021 -
Aksi Gerpalin Grebek Sampah Plastik di Sungai Maranarauni Waropen: Jaga Ekosistem
Sungai Maranarauni merupakan salah satu tempat pencaharian masyarakat Kampung Waren di Kabupaten Waropen, Papua.
Selasa, 24 Agustus 2021 -
Pantai Hamadi, Destinasi Wisata yang Dipenuhi Sampah di Kota Jayapura
Berwisata ke Pantai Hamadi, Kota Jayapura, membuat pengunjung malah stres akibat tumpukan sampah plastik bertebaran. Padahal PON XX sudah dekat.
Senin, 23 Agustus 2021 -
11 Warga Sumut Jalan Kaki ke Jakarta untuk Minta Jokowi Tutup PT Toba Pulp Lestari
Togu Simorangkir mengatakan, aksi yang dilakukannya untuk meminta Presiden Joko Widodo segera menutup PT Toba Pulp Lestari (TPL) perusak Danau Toba.
Sabtu, 31 Juli 2021 -
Aktivitas Perusahaan Kayu Ancam Kehidupan Masyarakat Adat Zanegi di Merauke
Aktivis mendesak pemerintah Kabupaten Merauke dan Pusat segera mengambil langkah dalam pelanggaran tersebut. Gubernur Papua diminta mengambil langkah.
Kamis, 29 Juli 2021