TAG
Papua Nugini (PNG)
-
GEGER di Papua Nugini, Konflik Antarsuku Meletus: 64 Warga Pegunungan Tewas
Konflik meletus di dekat kota Wabag, 600 kilometer di barat laut ibu kota Port Moresby. 64 orang ditemukan tewas berlumuran darah.
Senin, 19 Februari 2024 -
Perdana Menteri PNG James Marape Dihadapkan Mosi Tidak Percaya dari Oposisi: Terancam Dilengserkan?
Oposisi menantang kepemimpinan James Marape setelah terjadinya kerusuhan yang mematikan pada Januari lalu.
Rabu, 14 Februari 2024 -
Seludupkan Miras ke Jayapura, Seorang Warga PNG Ditangkap di Batas Negara
Alphones Toles diamankan Tim 20 Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 122/TS lantaran membawa dua karton minuman keras Jenis SP dan Ice Blue lewati jalan tikus.
Sabtu, 3 Februari 2024 -
Imigrasi Jayapura Tindak Tegas 4 Warga Papua Nugini Penyelundup Vanili 92,81 Kg ke Jayapura
Empat warga negara PNG itu hendak seludupkan Vanili melalui jalur tikus di Kampung Mosso, Distrik Muara Tami, Kota Jayapura.
Selasa, 23 Januari 2024 -
Penyelundup 92,81 Kg Vanili dari PNG Ditangkap di Kampung Mosso Jayapura
Empat warga PNG ini melewati jalan tikus Kampung Mosso, dan mereka membawa Vanili sebanyak 5 karung dengan berat 92.81 Kg.
Senin, 22 Januari 2024 -
Ricuh di PNG, Pangkogabwilhan Perintahkan Satgas TNI Tingkatkan Pertahanan di Perbatasan Papua
Tampubolon telah mengambil langkah dengan mengingatkan kembali kewaspadaan dan peningkatan pertahanan dan keamanan di wilayah perbatasan RI-PNG.
Sabtu, 13 Januari 2024 -
Papua Nugini Darurat Keamanan, Kericuhan Meletus di Ibu Kota: 15 Orang Tewas
Pembakaran pusat perbelanjaan serta penjarahan pertokoan pun terjadi di ibu kota negara itu, bahkan melebar ke Kota Lae.
Sabtu, 13 Januari 2024 -
RICUH di Port Moresby Ibu Kota Papua Nugini, Militer Marah: 15 Orang Tewas, Pertokoan Dijarah
Aparat keamanan protes lewat unjuk rasa lantaran mengetahui gaji mereka dipotong oleh pemerintah tanpa penjelasan.
Jumat, 12 Januari 2024 -
Kericuhan Meletus, Ibu Kota Papua Nugini Mencekam: Pembakaran dan Penjarahan Toko Terjadi
Kericuhan meletus usai sekelompok tentara, polisi, dan sipir penjara melancarkan protes terhadap pemerintah.
Kamis, 11 Januari 2024 -
Bahas Perkembangan UMKM, Masyarakat PNG Kunjungan Kota Jayapura: Ini Kata Frans Pekey
Diketahui, warga PNG tersebut sudah berada di Kota Jayapura selama beberapa hari dalam rangka mengikuti Border Trade Show 2023 di PLBN Skouw.
Kamis, 21 Desember 2023 -
Deportasi 2 Warga PNG, Imigrasi Jayapura Komitmen Tindak Tegas Warga Asing Tanpa Dokumen Lengkap
Wahyudi Indrayanto mengatakan, ketegasan itu terbukti dengan dilakukan penindakan kepada dua WNA asal Papua Nugini (PNG).
Sabtu, 16 Desember 2023 -
Bupati Spei Bidana Terima Penghargaan dari Universitas Gadjah Mada Sebagai Alumni Berprestasi
Sekretaris UGM, Dr Andi Sandi Antonius Tabusassa Tonralipu dalam laporannya mengatakan, terdapat insan UGM yang mendapat penghargaan di tahun 2023.
Kamis, 16 November 2023 -
300 Warga Negara Papua Nugini Tinggal Secara Ilegal di Indonesia
Sebanyak 300 warga negara Papua Nugini (PNG) tinggal dan menetap secara ilegal di perbatasan Provinsi Papua.
Senin, 30 Oktober 2023 -
8 Anak di Perbatasan Papua-PNG Dijadikan Kurir Ganja, Dikendalikan 'Pablo Escobar' dari Dalam Lapas
Kepolisian Resort Keerom mencatat adanya delapan anak di bawah umur terlibat bisnis narkoba yang kini ditangani penyidik.
Senin, 28 Agustus 2023 -
Tortor Batak Tampil di Batas Negara, Tarian Diperankan Pelajar Asli Papua: Luar Biasa!
Tarian adat Batak yang dimainkan oleh para siswi SMA Papua Kasih itu memukau banyak pihak, termasuk jenderal bintang tiga. Hebat!
Jumat, 18 Agustus 2023 -
Mengenal Suku Fore di Papua Nugini, Disebut Pemakan Manusia: Inspirasi Film Jepang Gannibal
Di serial film dari Jepang Gannibal, diceritakan di sebuah desa pedalaman di Jepang ada satu keluarga yang memiliki kebiasaan seperti Suku Fore.
Selasa, 1 Agustus 2023 -
Warga Negara Papua Nugini Ditangkap di Jayapura, Selundupkan 9 Kg Ganja dari Vanimo
Kasus ini akan terus dikembangkan karena peredaran ganja dari wilayah Papua Nugini terus masuk ke Papua.
Sabtu, 29 Juli 2023 -
2 Batalion Prajurit TNI Diterjunkan Amankan Perbatasan Indonesia-Papua Nugini, Situasi Tegang?
Para prajurit yang dikerahkan berasal dari Yonif 122/Tombak Sakti (TS) dan Yonif 310/Kidang Kancana (KK).
Kamis, 27 Juli 2023 -
Kolaborasi dengan PNG Power, PLN Siap Pasok Listrik di Perbatasan Papua Nugini
Sebagai tindak lanjut kunjungan bilateral Presiden RI Joko Widodo pada Juni lalu untuk membahas kerja sama Indonesia dan Papua Nugini
Sabtu, 15 Juli 2023 -
TERUNGKAP! Lobi Tingkat Tinggi Presiden Jokowi ke Australia dan PNG Demi Redam Konflik di Papua
Pengakuan Presiden Jokowi ini disampaikan untuk menjawab pertanyaan wartawan, usai membuka Papua Street Carnival di Kota Jayapura, Jumat (7/7/2023).
Jumat, 7 Juli 2023