Info PTFI
Layanan Kesehatan, PTFI Serahkan Dapur Mandiri dan Konsentrator Oksigen Untuk Rumah Sakit Waa Banti
Investasi sosial PTFI di bidang kesehatan terus menjadi komitmen jangka panjang perusahaan untuk mendukung kualitas hidup masyarakat Mimika dan Papua
“Dengan fasilitas ini, dapat memenuhi ketersediaan oksigen bagi pasien secara mandiri dan berkelanjutan tanpa tergantung pada distribusi tabung oksigen yang kadang terkendala keterbatasan stok,” kata dr Anita Sanjaya.
RS Waa Banti memberikan layanan kesehatan kuratif berupa rawat jalan dan inap, diperkuat tenaga kesehatan dari Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) yang bertugas di Pos Banti.
Sekitar lebih dari 82 petugas fokus memberikan pelayanan pada poli umum, farmasi, ibu bersalin dan kesehatan anak, serta layanan gawat darurat.
Baca juga: PTFI dan Pemkab Mimika Menyediakan Air Bersih Untuk Masyarakat
Rumah sakit ini resmi beroperasi sejak 15 September 2023. RS Waa Banti hingga saat ini telah melayani lebih dari 22.580 pasien sekaligus menjadi pusat layanan kesehatan bagi masyarakat yang bermukim di tiga desa dataran tinggi Mimika. (*)
Tribun-Papua.com
Info PTFI
PT Freeport Indonesia (PTFI)
Rumah Sakit Waa Banti
Layanan Kesehatan
Konsentrator Oksigen
Dapur Mandiri
Distrik Tembagapura
Kabupaten Mimika
Provinsi Papua Tengah
Claus Wamafma
RS Waa Banti
dr Anita Sanjaya
| Program Marital Jadi Upaya PT Freeport Indonesia Tingkatkan Kesejahteraan Pekerja dan Keluarga OAP |
|
|---|
| Kolaborasi PT Freeport Indonesia dan Pemkab Nabire Turunkan Angka Stunting |
|
|---|
| PT Freeport Indonesia Sisir Anak Sekolah dan Warga Alami Gangguan Penglihatan di Nabire |
|
|---|
| Pesan PTFI saat Penutupan Expo Exhibition 2025: Kolaborasi Hentikan Polusi Sampah Plastik |
|
|---|
| SSB Papua United dan Putra Yaebhu Nendali Raih Juara di Freeport Grassroots Tournament 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/papua/foto/bank/originals/PTFI-dan-RS-Waa-Banti.jpg)