TAG
kelapa sawit
-
Jangan Biarkan Sagu Berganti Sawit: Refleksi Hari Sejuta Pohon di Tanah Papua
Ekspansi sawit bukan sekadar soal pembukaan lahan, melainkan pintu masuk bagi pengerukan kekayaan alam Papua lainnya.
3 hari lalu -
Wamendagri Ribka Haluk Bantah Isu Instruksi Penanaman Sawit Massal di Papua
Presiden hanya memberikan gambaran mengenai potensi komoditas yang bisa dikembangkan, bukan sebuah kewajiban bagi pemerintah daerah.
Selasa, 6 Januari 2026 -
Prabowo Dianggap Siapkan Bencana Ekologis untuk Rakyat Papua, Rimba Terakhir Terancam Sawit
Koalisi Masyarakat Adat menolak ambisi Prabowo Subianto membentangkan karpet merah bagi ekspansi sawit di atas jutaan hektare hutan ulayat Papua.
Sabtu, 20 Desember 2025 -
Bupati Jayapura Yunus Wonda: Saya Tak Akan Teken Izin Sawit Tanpa Persetujuan Masyarakat Adat
Bupati Yunus Wonda menegaskan kedaulatan penuh atas pembukaan lahan di Kabupaten Jayapura berada di tangan masyarakat adat.
Jumat, 19 Desember 2025 -
Polemik Rencana Ekspansi Sawit Papua, Ini Data BPS soal Luas Perkebunan Sawit di Bumi Cenderawasih
Menurut BPS, ada ratusan ribu hektar kebun sawit di Tanah Papua pada 2024. Papua Selatan jadi provinsi dengan luas perkebunan sawit terbanyak.
Jumat, 19 Desember 2025 -
Tanggapan Sejumlah Pihak soal Rencana Prabowo Tanam Sawit di Papua
Berikut tanggapan dari sejumlah pihak terkait pernyataan Prabowo mengenai rencana penanaman sawit di tanah Papua.
Kamis, 18 Desember 2025 -
Dewan Adat-Aktivis Lingkungan Kecam Rencana Prabowo Perluas Sawit di Papua: Berkaca dari Sumatera
Aktivis lingkungan dari Pana Papua, Zulvianto Alias menyebut Presiden Prabowo punya pandangan sesat terkait Papua.
Kamis, 18 Desember 2025 -
Presiden Prabowo Ingin Papua Ditanami Sawit, Apa Kabar Banjir Bandang Sumatera?
Banjir bandang sejumlah daerah di Pulau Sumatera akibat kerusakan lingkungan serta alih fungsi hutan menjadi lahan sawit, belum tertangani.
Rabu, 17 Desember 2025 -
Gubernur Papua Selatan Dukung Pembangunan 3.500 Hektare Kebun Plasma 5 Marga
Pengurus, Pengawas Koperasi dan para Ketua Marga didampingi oleh PT. Bina Papua Luhurkarya yang telah ditunjuk sebagai Pendamping pembangunan
Selasa, 9 September 2025 -
Kurangi Emisi Karbon, Sektor Perkebunan Kelapa Sawit Mulai Gunakan Kendaraan ListrikĀ
Saat ini masih dalam tahap awal, kita uji coba dengan menggunakan penggantian dari kendaraan konvensional jadi electric vehicle
Sabtu, 26 April 2025 -
TSE Group dan Korindo Abadi Rayakan Bulan K3 Nasional 2025 di Distrik Jair Boven Digoel
Apel peringatan bulan K3 dilaksanakan secara serentak baik di kantor regional dan di seluruh kantor unit usaha TSE Group.
Jumat, 31 Januari 2025 -
Bengkel 'Kitorang': Langkah Nyata TSE Group untuk Perkuat Usaha Masyarakat lokal Papua Lebih Baik
Usaha bengkel 'Kitorang' yang difasilitasi oleh TSE Group ini telah dilengkapi dengan peralatan bengkel yang lengkap untuk menunjang usaha.
Kamis, 19 Desember 2024 -
Kisah Buruh Sawit di Pedalaman Jayapura: Sulit Diangkat Jadi Pegawai Tetap
Meski seseorang pekerja berstatus PKWT atau BHL telah bekerja lebih dari 10 tahun, tetapi tak mudah diangkat menjadi pegawai tetap.
Senin, 11 November 2024 -
NELANGSA! Hak Buruh Perempuan Hilang di Sinar Mas, Cuti Haid dan Melahirkan Tak Pernah Ada
Cuti haid dan cuti melahirkan adalah dua hak hakiki yang melekat pada pekerja perempuan yang harus dihargai di tempat kerja.
Selasa, 29 Oktober 2024 -
Inilah Fakta Mencengangkan Saat Tribun Papua Meliput Hak Buruh Perempuan di Perusahaan Sinar Mas
Menurut laporan Sawit Watch bahwa, buruh perempuan yang bekerja di perkebunan kelapa sawit dalam situasi rentan, tanpa jaminan kepastian kerja.
Selasa, 29 Oktober 2024 -
Rugikan Masyarakat Adat, John Gobai Buka suara Soal Pembukaan Kebun Kelapa Sawit di Tanah Papua
Di beberapa daerah di Papua, ada terdapat banyak perkebunan sawit, dan hal itu menimbulkan konflik antara perusahaan dan masyarakat adat.
Minggu, 25 Agustus 2024 -
Tahun Depan di Timika Sudah Ada Pabrik Minyak Kelapa Sawit Murni, Ini Nama Perusahaan Pengelolanya
PT KBV diberikan kepercayaan oleh Pemkab Mimika untuk mengelola lahan eks perkebunan kelapa sawit dari perusahaan sebelumnya dimulai April 2022.
Rabu, 7 Agustus 2024 -
Komitmen Bangun Hubungan Harmonis dengan Masyarakat, Ini yang Dilakukan TSE Group
Maikol Gakuin, selaku ketua marga Gakuin mengapresiasi dan menilai kegiatan kebersamaan ini sangat baik dan bermanfaat dalam membangun kedekatan.
Kamis, 4 Juli 2024 -
50 Petani Sawit se-Tanah Papua Ikut Workshop Penguatan Kelembagaan dan Kemitraan
Albert Yoku menjelaskan, tujuan kegiatan ini untuk memberikan pemahaman kepada para petani sawit.
Jumat, 28 Juni 2024 -
Pesan Penting Pemprov Papua Saat Workshop Penguatan Kelembagaan dan Kemitraan Kelapa Sawit
Anike Rawar mengatakan, persoalan seputar kelapa sawit di Provinsi Papua ternyata sangat kompleks.
Kamis, 27 Juni 2024