TOPIK
Info Papua
-
Situasi Aman di Distrik Oksop, Hoaks Pengungsian Dibongkar Satgas Ops Damai Cartenz
Satgas menduga ada pihak-pihak yang sengaja menyebarkan berita bohong ini untuk menciptakan kegaduhan di wilayah tersebut.
-
IMPETANG Berjibaku Kirim Bantuan ke Pengungsi Oksop
Kristo Urupmabin, perwakilan IMPETANG, mengungkapkan bahwa sudah empat kali mereka menggelar aksi penggalangan dana.
-
Cegah Hoaks, Dit Reserse Siber Polda Papua Sosialisasi Literasi Digital di SMK Khusus Pariwisata
AKP Arianti Hubi menyampaikan bahwa penggunaan media sosial sendiri dapat memberikan dampak positif maupun negatif.
-
Curanmor Marak, Polda Papua Perkuat Patroli dan Imbau Warga Tingkatkan Kewaspadaan
Kabid Humas Polda Papua, Kombes Pol Ignatius Benny Ady Prabowo, mengimbau masyarakat untuk selalu waspada dan proaktif dalam mencegah terjadinya aksi
-
Jadi Garda Terdepan Jaga NKRI, Kapolda Papua Beri Apresiasi Tinggi untuk Satgas Amole Pos MP 39
Diketahui, Posko Satgas Pam Amole PT Freeport Indonesia Pos MP 39 berlokasi di Tembagapura, Mimika, Papua Tengah
-
Bawa 35 Bungkus Ganja, Calon Penumpang Tujuan Sorong Diringkus Petugas Avsec Bandara Sentani
Pria berinisial IRN itu ditangkap lantaran kedapatan membawa narkotika jenis ganja sebanyak 35 bungkus yang akan diselundupkan ke Sorong.
-
Posko Angkutan Udara Nataru Bandara Sentani Resmi Ditutup, 116.473 Penumpang Terlayani
Penutupan Posko Natal dan Tahun Baru atau Posko Nataru ini sesuai dengan Instruksi Kementerian Perhubungan Nomor IR 6 Tahun 2024.
-
Freddy Pardosi Resmi Pimpin Lantamal X Jayapura, Ludy Prastyono Jabat Staf Khusus KSAL
Brigjen TNI (Mar) Freddy Jhon Hamonangan Pardosi resmi mengemban tugas sebagai Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) X Jayapura.
-
Karantina Papua Intensifkan Sosialisasi Pencegahan ASF ke Peternak Babi
Pasalnya penyakit ASF dapat menyebabkan kerugian ekonomi yang sangat besar bagi peternak karena tingkat kematian babi yang tinggi.
-
LBH APIK Desak Penahanan Tersangka Kekerasan Anak di Jayapura, Korban Alami Penganiayaan Berat
Diketahui, korban yang mengalami penganiayaan fisik dan psikologis secara berulang itu dalam perawatan medis di Rumah Sakit Bhayangkara Jayapura.
-
Gerakan Mahasiswa Papua Latih Generasi Muda Kuasai Jurnalistik
Selain materi dasar jurnalistik, pelatihan juga mencakup etika jurnalistik, teknik wawancara mendalam, dan pemanfaatan media sosial.
-
1.112 Kasus Konvensional Berhasil Dituntaskan Polda Papua Sepanjang 2024, Curanmor Jadi Sorotan
Kasus pencurian sepeda motor (curanmor) masih menjadi masalah utama dengan 2.275 laporan kasus.
-
Media Jadi Mitra Strategis Polri dalam Amankan Papua, Ini Harapan Kapolda Patrige
Menurutnya, peran media sangat penting dalam menjaga transparansi dan akuntabilitas publik.
-
Pasang Karpet Disinfektan, Karantina Papua Tingkatkan Biosecurity Cegah Penyebaran ASF
Karantina Papua memasang karpet disinfektan guna mencegah penyebaran Penyakit African Swine Fever (ASF) melalui jalur mobilisasi manusia.
-
Ketua Peradilan Dewan Adat Supiori Ajak Warga Rayakan Tahun Baru dengan Damai
Ia menekankan pentingnya menjaga situasi tetap kondusif setelah suksesnya pelaksanaan Pilkada dan perayaan Natal.
-
Waket I DPD RI Pimpin Diskusi Publik Soal RUU Perlindungan Masyarakat Adat
Pprogram dengar pendapat ini tidak hanya dilakukan di Kabupaten Jayapura, tetapi juga di empat provinsi lainnya di Papua.
-
Brigjen TNI Bayu Sudarmanto Dipromosikan Jadi Kabinda Papua
Jenderal bintang satu ini sebelumnya menjabat sebagai Karoum pada Sekretariat Utama Badan Intelijen Negara (BIN).
-
TPRA Inisiasi Diskusi Publik: Bahas Video Viral Bermuatan Seksisme oleh 4 Komika Papua
Diskusi ini di gelar di pelataran Museum Universitas Cendrawasih (Uncen) di Abepura, Kota Jayapura, Papua, Senin (23/12/2024) malam.
-
Wabah ASF Bisa Ancam Ekonomi Papua, Pj Gubernur Minta Perketat Pengawasan Impor Daging Babi
Pj Gubernur mengingatkan bahwa wabah ASF dapat menimbulkan dampak yang sangat serius, tidak hanya bagi sektor peternakan, tetapi juga bagi ekonomi.
-
Balai Karantina Papua Bakal Gelar Rakor, Cegah ASF Meluas Ancam Peternak
Sepanjang tahun 2023, kasus ASF ditemukan di sejumlah wilayah di Papua, di antaranya di Kabupaten Jayapura, Kota Jayapura, dan Kabupaten Nabire.
-
Ekspor Papua Anjlok 25 Persen, Sektor Kayu Jadi Sorotan
Data terbaru dari Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Papua menunjukkan ekspor Papua pada November 2024 tercatat senilai US$4.792, 88 ribu.
-
Selama Dua Hari, BI Papua Tingkatkan Kapasitas Wartawan untuk Liputan Ekonomi yang Lebih Akurat
Kantor Perwakilan (Kpw) Bank Indonesia Provinsi Papua menggelar kegiatan capacity building bagi puluhan wartawan dari berbagai media.
-
Selebrasi Krida Duta Bahasa, BBP Luncurkan 39 Buku Cerita Anak Berbahasa Ibu
Balai Bahasa Papua (BBP) meluncurkan 39 buku karya 20 penulis. Peluncuran itu berlangsung di Hotel Grand Abe, Kota Jayapura, Papua, Rabu (11/12/2024)
-
P3-TGAI Dongkrak Pertanian Papua, Serap Ribuan Tenaga Kerja
Total anggaran mencapai Rp16 miliar, proyek ini tidak hanya memperbaiki infrastruktur irigasi, tetapi juga menyerap tenaga kerja sebanyak 1.050 orang.
-
Masyarakat Batak Papua Gelar Perayaan Natal di Jayapura 13 Desember, Pererat Tali Persaudaraan
Perayaan ini menjadi momen istimewa bagi seluruh masyarakat Batak di Papua untuk mempererat tali persaudaraan.
-
Jaga Kesehatan Masyarakat, BBPOM Jayapura Intensifkan Pengawasan Pangan Olahan Jelang Nataru
Balai Besar Pengawasan Obat (BPOM) Jayapura mengintensifikasi pengawasan pangan olahan dalam rangka Natal dan Tahun Baru (Nataru).
-
Angka Stunting di Papua Mengkhawatirkan, Terbesar adalah Kota Jayapura Capai 21 Persen
Pemerintah Provinsi Papua pun berkomitmen untuk menjadikan penurunan stunting sebagai prioritas utama.
-
Perkuat Perlindungan Korban, LPSK, Pemprov dan Polda Papua Jalin Sinergitas
Wakil Ketua Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK,) Wawan Fahrudin berkunjung ke Provinsi Papua.
-
IPM Papua Naik, Tapi Kesenjangan Masih Jadi PR: Ini Penjelasan Kepala BPS
Andriana menambahkan, pertumbuhan Indeks Pembangunan Manusia tahun 2024 termasuk dalam kategori tinggi yakni 70 hingga 80.
-
Menghadapi Momen Nataru, BI Papua Siapkan Uang Kartal Rp 5,6 Triliun
penyedian uang tunai diharapkan mampu memenuhi kebutuhan masyarakat setempat dan mengantisipasi penarikan dan penukaran uang pecahan kecil.