TOPIK
Nasional
-
Wamendagri Ribka Haluk Bantah Isu Instruksi Penanaman Sawit Massal di Papua
Presiden hanya memberikan gambaran mengenai potensi komoditas yang bisa dikembangkan, bukan sebuah kewajiban bagi pemerintah daerah.
-
Wamendagri Ribka Haluk Komunikasi dengan Menkes, Dorong Pembangunan Rumah Sakit Tipe B di DOB Papua
Pembangunan sektor kesehatan dinilai penting sebagai bagian dalam pembangunan sumber daya manusia (SDM), khususnya di Papua.
-
KUHP dan KUHAP Baru, Lonceng Bahaya Demokrasi: Koalisi Sipil Deklarasikan Indonesia Darurat Hukum
Penegakkan hukum di Indonesia masih bermasalah. Masih tinggi angka kekerasan oleh aparat terkait penyiksaan hingga kematian dalam tahanan.
-
Kumpulan Ucapan Tahun Baru 2026 Paling Menyentuh untuk Pacar atau Pasangan
Bagi Anda yang masih bingung merangkai kata, tersedia berbagai referensi ucapan yang bisa langsung digunakan untuk menunjukkan perhatian.
-
Dari Papua untuk Sumatera: Misi Kemanusiaan DPR Papua Sentuh Korban Bencana di Tapanuli
Langkah ini menjadi bukti ikatan sebagai sesama anak bangsa tidak terbatas oleh batas wilayah, melainkan disatukan oleh rasa kemanusiaan.
-
Pakar BRIN Kritik Food Estate Papua: Jangan Korbankan Ekosistem Sagu demi Ketahanan Pangan Nasional
Program ini dikhawatirkan akan mematikan ketergantungan masyarakat Papua terhadap sagu sebagai sumber pangan utama mereka.
-
Ahok Tegas Tolak Ekspansi Sawit di Papua: Jangan Ganti Hutan Hujan dengan Tanaman Monokultur!
Menurut Ahok, pemerintah seharusnya tidak lagi menggunakan metode pembukaan lahan baru yang destruktif.
-
Senator Papua Barat Desak Prabowo Dengar Masyarakat Adat, Filep Wamafma Tolak Investasi Sawit
Dialog langsung dengan pemilik hak ulayat dianggap kunci utama untuk menyelesaikan konflik agraria yang masih membara.
-
Paradigma Baru Papua: Membangun dengan Logika Alam, Bukan Keinginan Jakarta
Papua tidak membutuhkan proyek mercusuar. Papua membutuhkan kemandirian yang bertumpu pada kekuatan lokalnya sendiri.
-
Gereja GIDI Desak Prabowo dan Panglima TNI Hentikan Operasi Militer di Papua Jelang Natal
Rumah Pendeta Victor Kobak Kabupaten Yahukimo, ditembaki dan dibombardir menggunakan senjata api oleh tim gabungan TNI–Polri.
-
Dewan Adat-Aktivis Lingkungan Kecam Rencana Prabowo Perluas Sawit di Papua: Berkaca dari Sumatera
Aktivis lingkungan dari Pana Papua, Zulvianto Alias menyebut Presiden Prabowo punya pandangan sesat terkait Papua.
-
Prabowo Subianto: Divestasi 10 persen Saham Freeport untuk Orang Asli Papua
Ini sekaligus menandai babak baru posisi tawar masyarakat lokal dalam kepemilikan aset tambang terbesar di dunia tersebut.
-
WALHI Papua Kritik Model Pembangunan ala Prabowo dan Komersialisasi Hutan Adat di Tanah Papua
Ini ancaman terhadap hak adat masyarakat Papua, kelestarian hutan adat, ketahanan pangan lokal, dan keberlanjutan lingkungan
-
Presiden Prabowo Ingin Papua Ditanami Sawit, Apa Kabar Banjir Bandang Sumatera?
Banjir bandang sejumlah daerah di Pulau Sumatera akibat kerusakan lingkungan serta alih fungsi hutan menjadi lahan sawit, belum tertangani.
-
Sinkronisasi Kunci Percepatan Otsus, Mendagri Tegaskan Peran Komite Eksekutif Papua
Tito menegaskan Komite Eksekutif Percepatan Pembangunan papua tidak memiliki kewenangan operasional.
-
Besok Prabowo Kumpulkan Kepala Daerah se-Tanah Papua di Jakarta, Ini Isu Utama yang Dibahas
Tito Karnavian menyebut agenda utma Kepala Negara adalah memberikan arahan terkait percepatan pembangunan Papua.
-
Lagi, Banjir Bandang Terjang Kota Padang Sumatera Barat: Lihat Kondisi Terkini
Pada Minggu (14/12/2025) sore, banjir bandang memporakporandakan permukiman warga di Batu Busuk, Pauh, Padang.
-
Tambang Emas Ilegal 10 Tahun di Labuan Bajo, Walhi NTT: Ada Dugaan 'Backing' dan Suap
Aktivitas tambang ilegal ini berpotensi mengancam sistem ekologis yang lebih luas, termasuk habitat satwa endemik Komodo.
-
430 Mahasiswa Papua Terdampak Banjir Sumatera, Minta Perhatian 6 Pemprov
Di sana, ketinggian banjir memaksa sebagian mahasiswa meninggalkan tempat tinggal mereka yang sudah terendam total.
-
Amnesty Kecam Serangan Drone di Yahukimo, Tuntut Investigasi Independen dan Adili Pelaku
Terbunuhnya warga sipil akibat serangan drone tersebut menunjukkan bahwa warga terus menjadi korban dari eskalasi konflik di Papua.
-
Menag Nasaruddin Umar Dapat Anugerah Penggerak Nusantara 2025 Bidang Harmoni dan Ekoteologi
Kondisi bangsa Indonesia yang rukun dalam keragaman patut disyukuri di tengah konflik yang terus melanda sebagian negara.
-
Teddy Wakum dan Dina Danomira Ungkap Ancaman terhadap Hutan Papua di COP30 Brasil
Proyek perluasan lahan berskala besar di Papua Barat menjadi ancaman serius bagi masyarakat adat.
-
Terbongkar Skenario Pembunuh Istri Pegawai Pajak di Manokwari, Berikut 3 Cara Pelaku Tutupi Jejak
Pelaku, Yahya, bukanlah orang asing. Ia sebelumnya bekerja merenovasi dapur rumah korban di Reremi Puncak.
-
Wapres Gibran Rakabuming: Papua Bukan Tempat Pembuangan
Gibran pun menceritakan banyaknya narasi yang menyebut dirinya mendapatkan tugas untuk diasingkan atau dibuang ke Papua.
-
Wamendagri Ribka Haluk Dorong Peran Pemerintah Daerah Dukung Pembangunan KIPP DOB Papua
Ribka Haluk menyebut empat DOB itu yaitu Papua Selatan, Papua Tengah, Papua Pegunungan, dan Papua Barat Daya.
-
Mahasiswa IPB Bima Wicaksana Meninggal Saat Tugas Riset di Papua Barat, Dianugerahi Gelar Sarjana
Bimo merupakan peserta Tim Ekspedisi Patriot (TEP) yang melakukan riset dan pemetaan potensi ekonomi masyarakat di kawasan terpencil Papua.
-
Proyek Strategis Nasional di Merauke Dinilai Membawa Bencana Serius, Perambahan Hutan Menggila
Pada Oktober 2024, Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto membentuk lima batalion infanteri baru di Papua.
-
Lahan 200.000 hektar di Merauke Bakal Disulap Jadi Proyek Food Estate Pemerintah
Amran mengatakan proyek food estate tersebut akan menjadi salah satu fokus utama program pertanian di tahun 2027.
-
Ketegasan Presiden Prabowo Dibutuhkan untuk Penyelesaian Konflik Papua
Konflik menyebar di berbagai daerah, seperti di Intan Jaya, Papua Tengah.
-
Majelis Rakyat Papua Pegunungan Usulkan Frans Pigome Jadi Presiden PT Freeport Indonesia
Agus menilai Frans Pigome punya kemampuan dan integritas untuk memimpin perusahaan tambang raksasa tersebut.