TOPIK
Pj Gubernur Papua Selatan Undur Diri
-
Apolo Safanpo sudah melayangkan surat pengunduran dirinya sebagai Pj Gubernur Papua Selatan per 1 Juli 2024.
-
Apolo Safanpo mengaku masih bekerja seperti biasa hingga Jokowi mengeluarkan Surat Keputusan Presiden (Kepres) terkait pemberhentian dirinya.
-
Eks Rektor Universitas Cenderawasih (Uncen) itu akan bertarung sebagai Calon Gubernur Papua Selatan, meski baru mau menjejaki partai politik pengusung