Papua Terkini
Rata-rata Biaya Uang Makan dan Minum Gubernur Lukas Enembe, Mendagri: Rp 1 Miliar Per Hari
Diketahui, ada Peraturan Gubernur (Pergub) untuk menggunakan uang tersebut, dari total dana operasional Lukas Enembe senilai Rp 1 triliun per tahun.
KPK menilai dana tersebut terlalu besar. Begitu pula mencium alokasi belanja makan dan minum tidak wajar yang diduga fiktif.
Baca juga: Lukas Enembe Dirawat di RSPAD Jakarta, Kesehatan Terdakwa Kasus Korupsi Belum Dicek IDI
Lembaga antirasuah itu juga mendapati ribuan kuitansi pembelian makan dan minum yang diduga fiktif. Tak heran, KPK melakukan penelusuran terhadap tempat makan yang tercantum pada kuitansi.
Namun, tempat makan yang dimintai klarifikasi membantah pihaknya telah menerbitkan bukti pembayaran makan dan minum untuk Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua.
"Kami sudah juga cek di beberapa lokasi tempat kuitansi itu diterbitkan ternyata itu juga banyak yang fiktif," kata Wakil Ketua KPK, Alexander Marwata. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul - Kata Mendagri soal Biaya Makan dan Minum Lukas Enembe Rata-rata Rp 1 Miliar Per Hari
Tribun-Papua.com
Papua Terkini
Lukas Enembe
Uang Makan dan Minum Lukas Enembe
Mendagri
Tito Karnavian
| Kementrian Perhubungan: Kondisi Bandara dan Lapangan Terbang di Papua Masih Memprihatinkan |
|
|---|
| Inilah 5 Poin Penting Hasil Diskusi BEM FKM Uncen Jayapura dan Greenpeace Indonesia |
|
|---|
| Wartawan Papua Dituntut Profesional di Era Disrupsi, Pers Dianggap Mitra Strategis Pemerintah |
|
|---|
| Mahasiswa Nduga Serukan Konflik Horizontal di Kenyam Segera Dihentikan, Pemerintah Diminta Bertindak |
|
|---|
| Dari Rantau Jadi Tuan Rumah, Wagus Hidayat Pimpin KKSS Jayapura untuk Periode Kedua: Jaga Kerukunan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/papua/foto/bank/originals/20062023-lukas_enembe-1.jpg)