TOPIK
Info Lanny Jaya
-
Skandal Dana Hibah Lanny Jaya: Pemuda Baptis Kembalikan Bantuan yang Hendak Disunat Oknum Dinas
Persoalan mencuat saat panitia menemukan saldo bantuan Rp100 juta di rekening mereka dalam kondisi diblokir pihak bank atas arahan Dispora.
-
Pemuda Baptis West Papua Pertanyakan Realisasi Bantuan Rp100 Juta dari Pemerintah Lanny Jaya
Penyaluran bantuan tersebut tidak melalui Dispora, melainkan langsung dari bagian keuangan daerah ke rekening panitia.
-
Tinjau Pengungsi di Melagi Lanny Jaya, Bupati Aletinus Yigibalom Pastikan Situasi Aman
Situasi keamanan di Distrik Melagi kini berangsur pulih dan pemerintah daerah berkomitmen menjamin keselamatan warga.
-
Polres Lanny Jaya Bagikan Bansos Jelang HUT Lalu Lintas Bhayangkara
Selain membagikan bantuan, jajaran Satlantas juga menyampaikan pesan-pesan keselamatan berkendara kepada warga.
-
Bupati Aletinus Yigibalom: Pertarungan Politik di Lanny Jaya Sudah Selesai, Mari Membangun Daerah
Penegasan ini disampaikan lantaran keduanyai telah dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto di Jakarta. Aletinus mengajak semua pihak bersatu.
-
Ketua DPC PBB Lanny Jaya: Bupati dan DPRD Harus Kerja Sama Bangun Daerah
Berharap, bupati dan wakil bupati terpilih dan yang kemudian akan dilantik nantinya bisa bekerja sama dengan baik.
-
Tutup Orientasi Anggota DPR Lanny Jaya di Jayapura, Ini Pesan Asisten II Setda Papua
Setyo Wahyudi mengaku bangga dan gembira karena komitmen para anggota DPRD Lanny Jaya terpilih, dengan penuh semangat mengikuti seluruh tahapan.
-
Kabupaten Lanny Jaya Buka Pendaftaran Seleksi DPRK Jalur Pengangkatan, Ini Tahapannya
Aman Kogoya, anggota panitia seleksi, mengumumkan bahwa tahap pertama dari proses ini, sosialisasi yang sudah dilakukan pada18 Desember 2024.
-
Kunjungi UGM, Kadisdik Pastikan Program Dokter Spesialis Anak Asli Lanny Jaya Berjalan Baik
Tan Wanimbo menambahkan, pembiayaan tersebut mengcover semua biaya mulai dari biaya kuliah, tempat tinggal, dan lainnya.
-
Pj Bupati Alpius Yigibalom Komitmen Jadikan Lanny Jaya Sebagai Kota Pendidikan
Alpius mengatakan, kehadiran training Institut Surya bakal mendidik sejumlah tenaga guru dan siswa untuk memajukan pendidikan di Tiom.
-
Keluarga ASN Demo Pj Bupati Lanny Jaya, Minta Pegawai yang Dimutasi Dikembalikan
Kami yang demo ini tidak membawa nama KNPI maupun organisasi kemahasiswaan, tapi ini murni keluarga korban yang dimutasi sepihak
-
Pj. Bupati Lanny Jaya Resmi Lepas Satgas Yonif 721 Makasau
Diketahui, sebanyak 500 personel Satgas Yonif 721/Makasau telah melaksanakan tugas selama satu tahun di wilayah Lanny Jaya.
-
Temui Balita Kembar 3, Pj Bupati Lanny Jaya Sebut Bakal Serius Cegah Stunting
Alpius Yigibalom mengatakan, ini sejarah pertama yang terjadi di Lanny Jaya seorang ibu melahirlan anak kembar 3.
-
Ratusan Tukang Ojek ‘Geruduk’ Kantor Bupati Lanny Jaya, Ada Apa?
Kedatangan ratusan ojek tersebut guna menyampaikan keluhannya kepada Pj Bupati untuk pemerintah dapat memperhatikan secara serius nasipnya.
-
Wujud Toleransi Umat Beragama, Pj Bupati Lanny Jaya Serahkan 1 Ekor Sapi Hewan Kurban
Hewan kurban yang diberikan ini sebagai wujud toleransi umat beragama di Kabupaten Lanny Jaya dalam perayaan Idul Adha 1445 Hijriah.
-
Pemkab Lanny Jaya Serahkan Dana Hibah Pilkada, Pj Bupati Minta KPU dan Bawaslu Kawal Suara Rakyat
Alpius Yigibalom meminta agar sejumlah dana yang cuku besar dapat digunakan dengan baik, untuk sukseskan agenda nasional.
-
Alpius Yigobalom: 2024 Harus Ada Peningkatan dan Kerja Serius Semua OPD Atasi Stunting
Pejabat Bupati Lanny Jaya Alpius Yigobalom resmi membuka kegiatan Rembuk Stunting tahun 2024.
-
Alpius Yigibalom: Saya Siap Datangkan Prof Yohanes Surya Melatih Para Guru di Lanny Jaya
Tujuan dari kedatangan Profesor, Yohanes Surya untuk memperbaik pendidikan di Tiom agar lebih baik lagi.
-
Momen Hari Pancasila, Masyarakat Lanny Jaya Dapat Suprise Listrik Menyala 24 Jam
Lampu memberikan manfaat yaitu membantu anak - anak sekolah, usaha - usaha rumah warga, gereja perkantoran, telepon genggam semua butuh listrik.
-
Peringati Hari Pancasila, Ini Pesan Velix Wanggai kepada Masyarakat Lanny Jaya
Pancasila memiliki makna hidup beragam, mencintai sesama umat manusia, bersatu dalam negara.
-
PULANG KAMPUNG ke Tiom, Christian Sohilait Didoakan Agar Dapat layani Masyarakat Kota Jayapura
Christian Sohilait yang merupakan kader Gereja Baptis Papua ini juga didoakan agar senantiasa diberkati Tuhan dalam menjalankan tugasnya.
-
Optimalisasi Layanan Kelistrikan, Pj Bupati Lanny Jaya Temui Jajaran UP3 PLN Wamena
Pertemuan tersebut sebagai langkah awal yang diambil oleh Penjabat Bupati Lanny Jaya Alpius Yigibalom, guna mengoptimalisasi pelayanan kelistrikan.
-
Pascapemilu, 521 Siswa SMA di Lanny Jaya Ikuti Ujian Nasional
Ia menyadari memang masih ada kekurangan, namun ia berdoa semoga lulusan tahun 2024 ini nantinya memberi manfaat bagi pembangunan Kabupaten Lanny Jaya
-
VIRAL di Grup WhatsApp, Mobil Terbalik di Tanjakan Aboniri Lanny Jaya: 1 Orang Tewas, 4 Luka
Diketahui bahwa tanjakan Abeneri yang dilintasi mobil Triton itu berada di perbatasan Kabupaten Jayawijaya dan Lanny Jaya.
-
Butuh Kepedulian Bersama untuk Perangi Buta Aksara di Lanny Jaya
Pasalnya, menurut Tokoh Perempuan Kumuluk, Selim Wakur, persoalan buta aksara di Kabupaten Lanny Jaya tak kunjung tuntas.
-
Angka Buta Aksara Cukup Tinggi di Tiom, Pemkab Lanny Jaya Diminta Penanganan Serius
Selain dari itu juga sebanyak 22 orang belum sekolah karena usia masih di bawah umur, sedangkan 31 orang termasuk anak-anak usia produktif.
-
14 Tahun Belum Bayar, Pemilik Hak Ulayat Ancam Palang dan Gugat Pemda Lanny Jaya ke PN Wamena
Kedudukan kantor Bupati Kabupaten Lanny Jaya sejak awal 2009 silam, pihak orangtua pemilik hak ulayat telah menyepakati dan menyerahkan tanah tersebut
-
Ciptakan Kamtibmas Aman di Malam Pergantian Tahun, Polres Lanny Jaya Razia Miras di Bandara Tiom
Pasalnya, miras masih kerap menjadi bagian tidak terpisahkan saat masyarakat merayakan momen malam pergantian tahun.
-
Akhirnya Honorer K2 dan Tenaga Kontrak Lanny Jaya Ikuti Ujian CAT: Syarat Sebagai ASN
Dijelaskan Petrus, syarat-syarat K2 adalah minimal lima tahun sudah bekerja atau mengabdi di pemkab setempat.
-
Gelar HUT, Pemuda PGBWP Bakal Gelar Training
Untuk menunjang kegiatan tersebut kata dia, membutuhkan dukungan secara langsung maupun tidak langsung oleh semua umat baptis terutama peduli generasi