TOPIK
Tragedi Kanjuruhan
-
Mahfud MD: Tragedi Kanjuruhan Bukan Pelanggaran HAM Berat
Mahfud mengakui ada pelanggaran HAM biasa, namun dia belum dapat memastikan karena proses penyelidikannya masih berjalan.
-
Akhmad Hadian Lukita Dibebaskan, Publik Desak Pemerintah Usut Tuntas Tragedi Kanjuruhan Malang
Akhmad Hadian Lukita dibebaskan pada Rabu (21/12/2022), karena masa penahanan sementara telah habis.
-
Iwan Bule Diperiksa Selama 5 Jam, Dicecar Soal Fungsi PSSI hingga Seputar Kompetisi: Begini Jawabnya
Kuasa hukum Iwan Bule, Ahmad Riyadh menjelaskan, kliennya itu mendapat sekitar 35 pertanyaan tambahan dari tim penyidik. Begini isinya..
-
Saat KLB Nanti, Mahfud MD: Ketum PSSI Bakal Mundur dari Jabatan!
Mahfud MD menegaskan bahwa rekomendasi tersebut menyatakan jika memang pengurus PSSI memiliki tanggung jawab moral maka mereka mengundurkan diri.
-
Didesak Lepas Jabatan, Ketum PSSI: Kalau Mundur Berarti Saya Pecundang!
Menurut Iwan Bule, mundur dari jabatannya sebagai Ketum PSSI bukan merupakan solusi untuk menyelesaikan masalah tragedi Kanjuruhan ini.
-
Korban Jiwa Tragedi Kanjuruhan Bertambah jadi 133 Orang, Satu Meninggal Akibat Multi Taruma
Satu pasien korban tragedi Kanjuruhan dilaporkan meninggal dunia di Rumah Sakit Saiful Anwar (RSSA) Kota Malang pada Selasa (18/10/2022).
-
Tragedi Kanjuruhan, Ada Sosok Petinggi Polri yang Diminta TGIPF Diperiksa!
Dalan temuan TGIPF, salah satu yang direkomendasikan untuk penyelidikan adalah pejabat Polri terutama Kapolda Jawa Timur Irjen Nico Afinta.
-
Komnas HAM: PSSI Harus Tanggung Jawab Atas Tragedi Kanjuruhan
PSSI sebagai lembaga sepakbola tertinggi di Indonesia memiliki tanggung jawab penuh atas tragedi kemanusiaan itu.
-
GAS AIR MATA Jadi Penyebab 132 Korban Tewas di Tragedi Kanjuruhan
Penonton panik sesaat petugas keamanan menembakkan gas air mata ke berbagai penjuru Stadion Kanjuruhan, hingga ratusan penonton sesak dan tewas.
-
Penyelenggaraan Liga Nasional Kacau, Mahfud MD: Pihak Terkait Saling Lepas Tanggung Jawab
Mahfud MD menanggapi soal PSSI, PT LIB, Panitia Pelaksana, dan stasiun televisi penyelenggara siaran saling lepas tanggung jawab dalam Tragedi Kanjuru