TOPIK
Info Papua Selatan
-
Apolo Beri Bantuan Alat Usaha Kopi kepada Peserta Pelatihan Barista Asli Papua di Merauke
Selama pelatihan, peserta diberikan pengetahuan dan keterampilan yang mendalam mengenai pembuatan kopi serta manajemen usaha.
-
Fokus Pengunduran Diri Pj Gubernur Papua Selatan, Apolo Safanpo Belum Pikir Soal Figur Calon Wagub
Diketahui, Apolo Safanpo telah melayangkan surat pengunduran dirinya sebagai Pj Gubernur Papua Selatan pada 1 Juli 2024.
-
Apolo Safanpo Resmikan Pabrik Pengering dan Penggilingan Padi Milik PT MSG di Merauke
sektor produksi meliputi ketersediaan lahan, bibit, pupuk, alat mesin pertanian hingga pelatihan bagi Sumber daya manusia pertanian.
-
Ini Tujuh Pemenang Lomba Gema Takbir Keliling Idul Fitri 1445 H di Merauke
Penyerahan uang pembinaan tersebut berlangsung di Masjid Nurul Mujahiddin Wamanggu, Merauke, Papua Selatan, Rabu (3/7/2024).
-
Lembaga Masyarakat Adat Papua Selatan Segera Dibentuk, Semua Suku Masuk Jadi Pengurus
Dalam kepengurusan lembaga masyarakat adat Tanah Papua, paguyuban nusantara menduduki jabatan pada koordinator bidang.
-
Kesbangpol Papua Selatan Sosialisasi Pendaftaran Ormas Berbasis Aplikasi
Paskalis Netep mengatakan, sosialisasi yang dilakukan bertujuan untuk menyatukan persepsi pengenalan organisasi kemasyarakatan.
-
Pemprov Papua Selatan Tanam Jagung di Lahan 300 Hektare untuk Penuhi Kebutuhan Kabupaten Merauke
Pemprov Papua Selatan juga diberikan dukungan bibit jagung untuk luasan 2000 hektare dari Kementerian Pertanian Republik Indonesia.
-
Prabowo dan Mentan Amran Segera Tinjau Lahan Pertanian di Merauke, Pemerintah Daerah Sibuk Persiapan
Andi bersama Prabowo bakal mengunjungi Kabupaten Merauke dalam rangka meninjau lahan pertanian di Kabupaten Merauke.
-
Punya Segudang Prestasi di Olahraga Renang, Ini Sosok Atlet Cilik Asal Merauke Papua Selatan
Prestasinya yang gemilang dalam cabang olahraga renang, membuka peluang bagi Nia untuk mengikuti berbagai kejuaraan cabor renang tingkat nasional.
-
Nathania Wohel Raih Medali Emas dan Perunggu di Danlantamal X Cup Swimming Open Water 2024
Diketahui sebelumnya, Nathania adalah peraih Juara 1 pada ajang 02SN tingkat Provinsi Papua Selatan pada 2023 lalu.
-
MRPS dan Dinas Pendidikan Papua Selatan Bahas Peningkatan Sumber Daya Manusia OAP
Pertemuan itu membahas terkait peningkatan sumber daya manusia (SDM) orang asli Papua (OAP) di wilayah di Papua Selatan.
-
Kapal Nelayan Indonesia Ditenggelamkan Otoritas Australia, 15 ABK Ditahan
Ada 4 kapal nelayan Indonesia yang masuk dan ditangkap Otoritas Australia, yakni KMN Nurlela, KMN Ikhsan Jaya, KMN Kembar Jaya dan KMN Lati Mojong.
-
Terkatung-katung 8 Tahun, Kejagung RI Bakal Eksekusi JOHN GLUBA GEBZE
Eksekusi terhadap John Gluba Gebze selama ini terus tertunda karena berbagai alasan sehingga terkatung-katung selama kurang lebih 8 tahun.
-
Target Nilai Investasi Papua Selatan Rp 1,87 Triliun, Ini Penjelasan Petrus Assem
Dinas PMPTSP Provinsi Papua Selatan bakal mengarahkan investor untuk berinvestasi di Mappi dan Asmat.
-
Gubernur Papua Selatan Kumpulkan 6 Perusahaan Sawit di Boven Digoel, Apolo Safanpo Tegaskan Hal Ini
Apolo berharap, masyarakat bersama-sama menjaga investasi dan sumber daya yang dimiliki di wilayah Papua Selatan.
-
Kunker Perdana di Asiki, Apolo Safanpo Beri Bantuan Alat Musik Hingga Uang Tunai kepada Masyarakat
Pj Gubernur berpesan kepada masyarakat, dukungan yang telah diberikan pemerintah ini dapat digunakan sebaik mungkin dan sesuai kebutuhan.
-
Apolo Safanpo Segera Temui Masyarakat Adat dan Perusahaan Sawit di Boven Digoel, Bahas Hutan Papua
pemerintah tidak dapat mendengar informasi permasalahan dari satu pihak, namun dari kedua belah pihak yang bersangkutan.
-
Idul Adha 1445 H, LDII Papua Selatan Sembelih 43 Hewan Kurban
Jumlah hewan kurban tahun 2024 meningkat dibandingkan dengan tahun sebelumnya yang berjumlah 37 ekor se-Papua Selatan.
-
Investor Sasar Pulau Kimam Merauke Jadi Lahan Proyek Nasional, Bupati Romanus: Belum Ada Izin
Investasi tidak dapat dilakukan di daerah Mangrove, dengan dasar tersebut sampai saat ini tidak ada izin Investasi yang dikeluarkan.
-
Dana Hibah KPU Mappi Terlambat, Ini Penjelasan Pj Bupati Michael Gomar
Ada beberapa kendala yang dihadapi oleh KPU Kabupaten Mappi, diantaranya menyangkut keterbatasan anggaran.
-
Merauke Labil, Berikut Info Cuaca di Papua Selatan
Sesuai data yang diperoleh Tribun-Papua.com, Kamis, (13/06/2024), tercatat, cuaca di provinsi ini masih saja berubah-ubah.
-
Parah, Papua Selatan Masih Tetap Diguyur Hujan: Cek Lokasi Anda
Sesuai data yang diperoleh Tribun-Papua.com, Rabu, (12/06/2024), tercatat, cuaca di provinsi ini masih saja berubah-ubah.
-
HARI INI Cuaca di Seluruh Wilayah Papua Selatan Mencekam: Cek Lokasi Anda
Cuaca di provinsi ini masih saja berubah-ubah. Seperti di Asmat, saat pagi cuaca berawan, lalu siang dan malam hujan.
-
Truk Bermuatan Aspal Terguling di Jalan Trans Papua Merauke
Truk bernomor polisi DS 9806 GA dikemudikan oleh Rudi (37) terguling di Jalan Trans Papua tepatnya Km 50 Merauke.
-
Gerilya Pemerintah dalam MIMPI BURUK Masyarakat Adat Papua Selatan
Berbagai kelompok pemerhati lingkungan hingga MRP, mengkhawatirkan dampak besar bakal ditimbulkan dari pembukaan lahan tebu di Merauke.
-
BESOK Pengurus Majelis Permusyawaratan Pengasuh Pesantren Provinsi Papua Selatan Dilantik
Mereka dikukuhkan langsung oleh Ketua Majelis Pembina MP3I, Habib Umar Mutoha di Merauke, besok, Sabtu (8/6/29/2024).
-
Keuangan Pemprov Papua Selatan Segera Diaudit BP3OKP, Kinerja Badan Percepatan Justru Dipertanyakan
Yoseph mengatakan, pihaknya bakal melakukan evaluasi secara menyeluruh mulai akhir bulan Juni 2024.
-
BP3OKP Bakal Periksa Penggunaan Anggaran Pemprov Papua Selatan, Begini Kata Yoseph
tugas BP3OKP adalah sinkronisasi, monitoring dan harmonisasi serta perencanaan evaluasi keuangan daerah.
-
Proyek Pembangunan Kantor Pemprov Papua Selatan dalam Proses Lelang, Apolo: Anggaran 450 Miliar
Apo menjelaskan, masyarakat memiliki hak untuk memantau, mengikuti dan bertanya proses berjalannya pemerintahan Provinsi Papua Selatan.
-
36.094 Hektare Hutan Boven Digoel Dibabat Perusahaan Sawit, Begini Respons Pj Gubernur Papua Selatan
PT Indo Asiana Lestari mengantongi izin lingkungan seluas 36.094 hektare, atau lebih setengah luas Jakarta, dan berada di hutan adat marga Woro.