TOPIK
Info Kabupaten Jayapura
-
Kepala Sekolah SMA YPPK Asisi Junita Hutapea mengatakan, seluruh siswa kelas XII dinyatakan lulus selama tiga tahun belajar.
-
Bupati Jayapura harus komitmen menutup penjualan miras yang dijual secara ilegal, serta mengejar mengejarnya sampai ke rumah-rumah.
-
Wakil Bupati Jayapura Haris Yockhu menyebutkan masih ada pegawai di Kantor Bupati yang membuang sampah sembarangan.
-
Wagus menilai, penjualan dan peredaran miras belum mendapat tindakan hukum atau razia sehingga terkesan kebal hukum.
-
Kasus HIV/AIDS mengalami peningkatan selama Januari hingga Desember 2024, dibandingkan dengan tahun 2023 yakni, 18.471 orang.
-
Yunus Wonda mengaku hingga saat ini belum menerima data mengenai jumlah aset barang bergerak dan tidak bergerak di Kabupaten Jayapura.
-
Wonda mengimbau kepada pejabat yang baru dilantik agar segera beradaptasi, menyusun program kerja, membaca tugas pokok dan fungsi jabatan.
-
Pemerintah harus memberikan uluran tangan memperbesar kapasitas RSUD Yowari agar dapat membantu pasien dari daerah lain.
-
Sekertaris Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura, Edward Sihotang, menyebut ini terjadi karena kelangkaan obat serta pembiayaan mahal.
-
Perangkat daerah yang baru itu pun dituntut dapat menterjemahkan visi dan misi Bupati dan Wakil Bupati Jayapura.
-
Wakil Bupati Jayapura Haris Yockhu meminta program Presiden Prabowo Subianto itu bisa tetap berjalan secara berkelanjutan di Kabupaten Jayapura.
-
Adapun menu yang dinikmati oleh siswa yakni nasi, tempe goreng tepung, telur saos balado, sup kentang dicampur wortel, susu, dan buah.
-
Matheus P Koibur mengatakan pemerintah telah menyiapkan gedung dan peralatan sebab itu petani diminta memanfaatkan dan merawat peralatan tersebut.
-
Yunus mengungkap, salah satu cara untuk menumbuhkan ekonomi yaitu dengan memanfaatkan program makan gratis atau Makan Bergizi Gratis (MBG).
-
Penangkapan dilakukan pada 13 April 2025 sekitar pukul 22.45 WIT, di gudang J&T Rimbun Air, kompleks Bandara Sentani, Kabupaten Jayapura.
-
Sekolah ini menjadi lokasi pertama pelaksanaan MBG di Kabupaten Jayapura setelah lima bulan lalu pemerintah Provinsi Papua melakukan uji coba.
-
Ada 8 pasar di Kabupaten Jayapura yakni Pasar Pharaa Sentani, Pasar Jokowi (Pasar Doyo), Demta, Nimboran, Nimbokrang, Unurum Guay, Yapsi, dan Kaureh.
-
Haris Yockhu mengatakan, setelah libur panjang seluruh kepala perangkat daerah akan melaporkan progres program kegiatan yang sedang berjalan.
-
Kebijakan tegas ini diambil sebagai langkah konkret untuk mewujudkan lingkungan masyarakat yang aman, nyaman, dan tertib.
-
Saat ini, angka stunting di Kabupaten Jayapura sebanyak 960 anak atau 14,2 persen. Angka stunting yang tinggi berada di Kampung Berap.
-
Bupati Jayapura, Yunus Wonda, segera memerintahkan Satuan Polisi Pamong Praja (Sat Pol PP) untuk menutup penjualan miras di wilayahnya.
-
Porgram Jaga Desa merupakan program yang bertujuan untuk pencegahan dalam upaya penyalahgunaan dana desa oleh aparat kampung.
-
Ondofolo Yanto Eluay dalam sambutannya mengatakan prosesi adat dilakukan dengan tanda pengalungan noken dan Se-Helay Papeda.
-
Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura mencatat 214 pendaftar, dengan 68,07 persen atau 113 orang telah menjalani pemeriksaan kesehatan gratis.
-
Namun selama ini batas kampung menjadi sengketa dan saling mengklaim di masyarakat.
-
Kata pedqgang di Pasar Paharaa Sentani, kenaikan harga cabai rawit disebabkan oleh harga pasokan cabai dari tengkulak juga ikut naik.
-
Dengan putusan ini, maka paslon nomor urut 2 Yunus Wonda-Haris Yoku resmi jadi pemenang Pilkada Kabupaten Jayapura 2024.
-
Parson menjelaskan, sesuai arahan Presiden Prabowo mengenai pembangunan dapur umum akan disiapkan oleh pihak TNI.
-
Instruksi Prabowo soal pemangkasan anggaran itu telah ditindaklanjuti oleh pemerintah daerah.