TAG
Pengungsian Warga
-
Pemkab Puncak Tetapkan Status Tanggap Darurat Pasca-pengungsian Warga, Mahasiswa Diminta Bijaksana
Elvis menyayangkan sikap mahasiswa Puncak yang terlalu cepat merespon situasi tanpa mengkonfirmasi pemerintah daerah serta pihak terkait.
Jumat, 23 Mei 2025 -
Aktivis HAM Theo Hesegem Sebut Ribuan Warga Mengungsi Akibat Konflik Bersenjata di Papua
Akhir tahun 2024, Dewan Gereja Papua mencatat lebih dari 70.000 jiwa mengungsi akibat kekerasan bersenjata.
Kamis, 17 April 2025 -
Warga Puncak Mengungsi Akibat KKB Papua, Kepala Suku Ini Bereaksi Keras
Daibenus meminta warga yang mengungsi, terutama dari Distrik Sinak Barat, Pogoma Bina, dan Kembru, untuk kembali beraktivitas.
Selasa, 18 Maret 2025 -
Polisi Sebut Pengungsian Warga di Distrik Oksop Pegunungan Bintang Papua Pegunungan Tidak Benar
Komisaris Besar Polisi Yusuf Sutejo mengatakan bahwa kondisi wilayah di Distrik Oksop, Kabupaten Pegunungan Bintang saat ini kondusif.
Kamis, 16 Januari 2025 -
Warga Mengungsi, PMKRI Minta Panglima TNI Tarik Militer dari Kabupaten Pegunungan Bintang Papua
Pendekatan militer tidak akan menyelesaikan masalah yang ada, tetapi malah berpotensi memperburuk keadaan.
Sabtu, 21 Desember 2024 -
Korban Kebakaran di Yalimo Mengungsi ke Wamena Papua Pegunungan, Polisi Belum Temukan Penyebabnya
Polisi belum bisa memastikan jumlah warga yang menjadi korban dan penyebab kebakaran di Yalimo, Papua Pegunungan.
Senin, 16 Desember 2024 -
Militer Masuk, 3.318 Warga Pegunungan Bintang Papua Dilaporkan Mengungsi ke Hutan
Pada 8 Desember, pasukan yang cukup besar memasuki Distrik Oksob Pegunungan Bintang dan menduduki kampung-kampung di wilayah tersebut.
Selasa, 10 Desember 2024 -
Takut Diteror KKB Papua, Warga pada Sejumlah Kampung di Kabupaten Nduga Dilaporkan Mengungsi
warga yang mengungsi sudah didata sehingga mereka tetap bisa menyalurkan hak pilih di lokasi pengungsian.
Sabtu, 27 Januari 2024 -
Dinsos Kabupaten Jayapura Beri Bantuan Tahap Pertama Bagi Pengungsi Pasca-ricuh di Distrik Namblong
Dinsos Kabupaten Jayapura bekerja sama dengan Kementrian Sosial akan membantu menghilangkan trauma pasca kericuhan itu.
Kamis, 4 Januari 2024 -
Ratusan Warga Kampung Karya Bumi Jayapura Menungsi, Barang Berharga Hilang: Trauma Pasca-kericuhan
Darso mengaku sebuah mobil jenis Avanza miliknya yang diparkir di masjid hancur dan sebuah motornya hilang.
Kamis, 4 Januari 2024 -
LBH Papua Minta Pemkab Yahukimo Perhatikan Pengungsi Akibat Kontak Tembak KKB Kontra Aparat Keamanan
para pengungsi memilih ke daerah perkotaan lantaran kontak tembak pada 21 Agustus 2023 di wilayah tempat tinggal mereka.
Sabtu, 16 September 2023 -
40 KK Warga Kabupaten Yahukimo Mengungsi ke Kota, Khawatir Diteror KKB Papua
Kapolda Papua Irjen Mathius Fakhiri mengatakan, hal itu dilakukan masyarakat setelah KKB beberapa kali melakukan aksi penembakan.
Sabtu, 9 September 2023 -
Bertambah, 609 Warga Mengungsi ke Kodim Jayawijaya Akibat Kericuhan di Wamena Papua Pegunungan
Jumlah ini menyusul adanya 100 warga yang bergabung di penampungan pada Minggu (26/2/2023) malam. Situasi keamanan relative kondusif.
Senin, 27 Februari 2023 -
60.642 Warga Sipil di Papua Mengungsi Akibat Konflik Bersenjata, Kontras: 732 Orang Tewas
Koordinator Kontras Fatia Maulidiyanti mengatakan, warga pengungsi juga dihadapkan kasus gizi buruk selama dalam pengungsian.
Rabu, 22 Februari 2023 -
Detik-detik Kericuhan Pecah di Dogiyai Papua Tengah, 150 Warga Mengungsi ke Nabire: Ditengarai Miras
Mabuk minuman keras (miras) disertai pemalangan terhadap pengguna jalan Trans Papua tengah membuat langit Kabupaten Dogiyai merah.
Senin, 23 Januari 2023 -
Buntut Kericuhan dan Pembakaran, Ratusan Warga Dogiyai Mengungsi ke Nabire Papua Tengah
Sebanyak 150 warga Dogiyai dilaporkan memilih mengungsi ke Nabire, ibu kota provinsi itu. Mereka dikawal ketat oleh polisi.
Senin, 23 Januari 2023 -
Pengungsi di Yapen Papua Diduga Berafiliasi dengan Kelompok Tertentu, Polisi: Cari Perhatian
Video dan foto viral di WA memperlihatkan warga Kepulauan Yapen Papua sedang mengungsi ke tengah hutan. Ada 61 orang yang terdiri dari anak dan dewasa
Kamis, 8 Desember 2022 -
Mosi Tidak Percaya Dilayangkan ke Ketua DPRD Mamteng, Pemuda: Polisi Segera Tangkap Aktor Kegaduhan
Polisi diminta menangkap aktor hingga dalang pemalangan jalan serta pengusiran warga non-Papua dari Distrik Kobakma, Mamberamo Tengah, Papua.
Senin, 18 Juli 2022 -
Aktivitas di Mamberamo Tengah Papua Lumpuh, Akses Dipalang: ASN dan Pedagang Mengungsi ke Wamena
Situasi keamanan di Kabupaten Mamberamo Tengah, Papua dilaporkan tidak kondusif. Banyak ANS dan warga perantau mengungsi dari Kobakma ke Wamena.
Senin, 11 Juli 2022 -
Pendukung Bupati RHP Palang Akses Jalan di Mamberamo Tengah, Irjen Mathius Fakhiri: Tindak Tegas!
Sekelompok massa pendukung Bupati mamberamo Tengah, Papua, Ricky Ham Pagawak menutup paksa sejumlah ruas jalan dan perkantoran. Mereka melawan KPK.
Senin, 11 Juli 2022