TAG
Stadion Lukas Enembe
-
Jokowi Teriak di Stadion Lukas Enembe: 'Papua Terlalu Luas untuk 2 Provinsi'
Jokowi menegaskan, kebijakan DOB berawal dari aspirasi masyarakat Papua yang ia terima secara langsung.
Rabu, 31 Agustus 2022 -
Jokowi Ajak Anak Papua Main Bola di Stadion Lukas Enembe: Tagih Janji Freeport Kembangkan Olahraga
Sepak bola dipilih karena Papua dikenal sebagai wilayah yang selalu bisa melahirkan pemain-pemain berbakat untuk Indonesia.
Rabu, 31 Agustus 2022 -
Papua Football Academy Jadi Upaya Jokowi dan Freeport Bangun SDM Papua di Bidang Olahraga
Jokowi memanggil Presiden Direktur (Presdir) PT Freeport Indonesia, Tony Wenas, untuk membentuk Papua Football Academy.
Rabu, 31 Agustus 2022 -
Presiden Jokowi 'Kembali' Bermain Bola di Stadion Lukas Enembe
Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk kedua kalinya bermain bola di stadion kebanggan masyarakat Papua yaitu Stadion Lukas Enembe, Rabu (31/8/2022).
Rabu, 31 Agustus 2022 -
Jokowi Sebut Nama Legenda Sepak Bola Papua saat Resmikan PFA: 'Talenta Baru Harus Lahir dari Sini'
Jokowi menyebut nama para legenda sepak bola Papua, seperti Rully Nere, Aples Tecuari, Alexander Pulalo, Ellie Aiboy, hingga Boaz Solossa.
Rabu, 31 Agustus 2022 -
Resmikan Papua Football Academy, Jokowi: Saya Mau Ada Legenda Baru Sepak Bola Lahir dari Sini
Presiden Joko Widodo (Jokowi), secara resmi meluncurkan Papua Football Academy di Stadion Lukas Enembe, Kabupaten Jayapura, Papua.
Rabu, 31 Agustus 2022 -
BREAKING NEWS: Presiden Jokowi Launching Papua Football Academy, TNI-Polri Kawal Ketat
Aparat gabungan berjaga-jaga sepanjang ruas jalan raya Kabupaten Jayapura dari arah Waena.
Rabu, 31 Agustus 2022 -
Bukti Liga 2 Bukan Tempat Persipura: Bantai Kalteng Putra FC, Langsung Pimpin Klasemen
Persipura Jayapura mengawali kampanye Liga 2 musim kompetisi 2022/2023 dengan sangat meyakinkan setelah mencukur tim tamu, Kalteng Putra FC.
Selasa, 30 Agustus 2022 -
Dibantai Persipura, Kalteng Putra FC Kecewa Keputusan Wasit
Ya, kita sudah berusaha, tim Persipura juga bagus, tapi di sini Tuhan berkehendak lain. Selamat untuk Persipura
Senin, 29 Agustus 2022 -
GOL! Gunansar Mandowen Jadi Malapetaka bagi Kalteng Putra FC, Persipura Unggul 2-0
Gunansar Mandowen benar-benar menjadi momok bagi lini pertahanan Kalteng Putra FC.
Senin, 29 Agustus 2022 -
Saiful Indra Cahya Jadi Pemain Pertama Persipura Cetak Gol di Stadion Lukas Enembe
Gol tersebut dicetak pemain bertahan bernomor punggung 44 itu melalui titik penalti pada menit ke-59’.
Senin, 29 Agustus 2022 -
Babak Pertama Persipura vs Kalteng Putra FC: Mutiara Hitam Gagal Manfaatkan Banyak Peluang
Pada laga yang dihelat di Stadion Lukas Enembe, Persipura masih kesulitan membongkar pertahanan Kalteng Putra FC.
Senin, 29 Agustus 2022 -
Ini Daftar Pemain Persipura Kontra Kalteng Putra FC
Ada sosok Bio Paulin yang menggantikan sementara Ricky Nelson dipinggir lapangan guna menyusun strategi.
Senin, 29 Agustus 2022 -
Kalteng Putra FC Tak Gentar Hadapi Persipura Jayapura, Asisten Pelatih: Kami Siap Curi Poin
Kami siap menghadapi pertandingan besok. Kami juga sudah punya modal dari pemusatan latihan. Intinya, kami siap curi poin dari Persipura
Minggu, 28 Agustus 2022 -
Konser Simfoni Tanah Papua Diharapkan Bisa Mendongkrak Popularitas Seni di Bumi Cenderawasih
Konser ini adalah satu kerinduan untuk menunjukan pertunjukan yang berkualitas agar seni dan budaya Papua bisa dikenal dunia
Minggu, 28 Agustus 2022 -
Kolaborasi Simfoni Tanah Papua Diharapkan Bisa Majukan Seniman
Pemprov Papua mengucapkan selamat dan sukses. Kami juga sangat mengapresiasi terselenggaranya konser Simfoni Tanah Papua ini
Minggu, 28 Agustus 2022 -
Ricky Nelson Akui Tanpa Training Camp Bakal Pengaruhi Performa Persipura di Awal Musim Liga 2
Kendati begitu, pelatih yang baru menukangi Persipura ini bakal mencoba memanfaatkan pekan awal kompetisi untuk mengatasi masalah tersebut.
Sabtu, 27 Agustus 2022 -
Panitia Pelaksana Pastikan Stadion Lukas Enembe Sudah Siap Sambut Ribuan Pendukung Persipura
Panitia Pelaksana memastikan segala persiapan untuk menyambut ribuan pendukung Persipura yang akan datang memadati stadion bertaraf internasional itu.
Sabtu, 27 Agustus 2022 -
Suporter Dilarang Mengunyah Pinang saat Saksikan Pertandingan Persipura VS Kalteng Putra FC
Kalau pertandingan sudah selesai, dan keluar dari areal stadion ya boleh saja mengunyah pinang lagi
Sabtu, 27 Agustus 2022 -
15.000 Tiket Persipura vs Kalteng Putra FC Resmi Dijual: Harga Mulai Rp 30.000
Panitia Pelaksana (Panpel) telah membuka penjualan tiket pertandingan Persipura Jayapura kontra Kalteng Putra FC, Jumat (26/8/2022).
Jumat, 26 Agustus 2022