TOPIK
LAWAN COVID 19
-
Vaksinasi Masif Terus Digalakkan BI, OJK dan FKIJK di Kota Jayapura
Adolf Fictor Tunggul Simanjuntak, mengatakan vaksinasi tentunya diharapakan dapat memajukan perekonomian Papua khususnya di Kota Jayapura.
-
Tiga Orang Reatif Covid-19, Pemkab Puncak Tutup Akses Penerbangan Penumpang
Pemenrintah Kabupaten Puncak menutup sementara waktu akses bagi peumpang di bandar udara Puncak, setelah tga warga terkonfirmasi positif covid-19
-
Ikuti Himbauan Pemerintah, Uskup Leo Laba Ladjar: Pemerintah Harus Adil Tutup Rumah Ibadah
Uskup Jayapura Mgr Leo Laba Ladjar OFM, mengatakan virus menular tersebut sangat membuat jemaat gelisah.
-
Benhur Tomi Mano: Tak Ada Penyekatan di Batas Kota Jayapura
Tak adanya penyekatan di disebabkan karena banyak warga Kota Jayapura yang bekerja di Kabupaten Jayapura dan Kabupaten Keerom.
-
60 Nakes di RSUD Provinsi Papua Barat Terpapar Covid-19
"Sejak Juni hingga Juli ini, sudah 60an nakes di RSUD terpapar covid-19 meningkat," kata dr Arnold Tiniap.
-
Selasa Pandemi Covid-19, Kampung Abar Sentani Nol Kasus
"Untuk Virus Corona Disease 19 ini, masyarakat menganggap penyakit itu bukan kami punya," kata Naftali Felle.
-
Subhan Penjual Sate di Manokwari, antara Mencari Nafkah dan Patuhi PPKM
Subhan (31), merupakan seorang warga Manokwari, yang menyambung hidupnya hanya di Kabupaten Manokwari, Papua Barat.
-
Polisi Jayapura Cek Peredaran Obat Avigan Favipiravir di Gudang Distributor
Satuan Reserse Narkoba Polresta Jayapura Kota, melakukan pengecekan dan pemantauan obat-obatan di beberapa gudang distributor di kota setempat
-
Wali Kota Jayapura Soroti Pemprov Papua Terkait Langkah Penekanan Covid-19
Wali Kota Jayapura Benhur Tomi Mano kembali menyoroti Pemerintah Provinsi Papua terkait langkah penekanan laju kasus Covid-19 yang kini meroket
-
Pikirkan Nasib Warga, Wali Kota Jayapura Tiadakan Penyekatan Batas Kota
Wali Kota Jayapura Benhur Tomi Mano akan meniadakan rencana penutupan akses masuk melalui batas kota ke Kota Jayapura.
-
Warga Abaikan Prokes di Pasar Tradisional Youtefa Jayapura
Dari pantauan Tribun-Papua.com, Rabu (14/7/2021), sejumlah warga yang berjalan di area pasar melakukan aktivitas tanpa menggunakan masker.
-
Cegah Penyebaran Covid-19, Aparat Gabungan Lakukan Penyekatan di Manokwari dan Sorong
Aparat gabungan yang terdiri dari TNI-Polri, Dinas Perhubungan dan Satpol PP bakal melakukan penyekatan di Manokwari dan Sorong, Provinsi Papua Barat
-
Data Per 12 Juli 2021, Ini Kelurahan di Jayapura yang Jumlah Kasus Covid-19 Tinggi
Satgas Penanganan Covid-19 Kota Jayapura per 12 Juli 2021 tercatat 12 kelurahan di kota itu kasus corona tertinggi
-
Penerapan PPKM Darurat, Aparat Gabungan Gelar Penyekatan di Manokwari
Aparat gabungan yang terdiri dari TNI-Polri, Dinas Perhubungan dan Satpol PP, mulai melakukan penyekatan di wilayah Manokwari dan Sorong, Papua Barat
-
Patuhi Himbauan BTM, Akses Keluar Masuk Kompleks di Jayapura akan di Tutup
himbauan Wali Kota Jayapura Benhur Tomi Mano untuk melakukan penutupan akses keluar masuk wilayahnya setelah pukul 20.00 WIT.
-
Kasus Covid-19 Meroket, Pemkot Jayapura Fokus Lakukan Penanganan
Hingga kini Pemerintah Kota Jayapura, Papua terus fokus melakukan penanganan terhadap kasus Covid-19 yang terus meroket di kota itu.
-
18 Kelurahan di Kota Jayapura Masuk Zona Merah Covid-19
Sebanyak 18 kelurahan di Kota Jayapura, Provinsi Papua masuk zona merah Covid-19.
-
Wali Kota Surati Gubernur Minta Pelabuhan dan Bandar Udara di LockDown Sementara
Wali Kota Jayapura Benhur Tommy Mano menyurat kepada Gubernur Papua Lukas Enembe meminta pelaksanaan lock down.
-
Kedapatan Tak Pakai Masker, Warga di Merauke Kena Sanksi Pushup
Kedapatan tidak menggunakan masker saat bepergian keluar rumah, beberapa warga di Kabupaten Maruke mendapatkan sanksi fisik.
-
Penyumbang Penyebaran Covid-19 Terbesar, Sebagian Warga Pasar Hamadi Enggan Gunakan Masker
Walau masuk zona merah, tak membuat masyarakat di sekitar khususnya di Pasar Sentral Hamadi patuh akan protokol kesehatan (prokes).
-
Ini 9 Jurus Sakti Lawan Covid-19 Untuk Lindungi Diri dan Orang Lain
Kementerian Kesehatan menganjurkan 9 jurus sakti melawan Covid-19 untuk melindungi diri dan orang lain
-
Dionisius Deda Akui Sebagian Warga Distrik Abepura Lalai Patuhi Prokes
"Ancaman covid-19 itu nyata, tapi ya begitu masyarakat sudah mulai jenuh dengan kondisi yang ada," kata Dionisius Deda.
-
Kadistrik Abepura: Langgar PPKM Mikro Akan Ditindak
"Jika ada yang kedapatan membuka jualan padahal sudah ditegur, kami tak segan menutup dan menyegel tempat tersebut," kata Dionisius Deda.
-
Hingga 11 Juli 2021, Tercatat 27.392 Orang Terkonfirmasi Covid-19 di Papua
Satuan Tugas Percepatan Penangan (Satgas) Covid-19 Provinsi Papua mencatat hingga 11 Juli 2021 sudah 27.392 orang terkofirmasi positif corona.
-
Dinas Kesehatan Papua Sudah Menggunakan 3.950 Dosis Vaksin Covid-19
Dinas Kesehatan Provinsi Papua sudah menggunakan vaksin sebanyak 357 single dose dan 395 vial multidose (3.950 dosis) dari Kemenkes
-
Mulai Besok, PKKM Darurat Diberlakukan di Kota Sorong
Mulai besok, Selasa (13/7/2021) Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) darurat, resmi diberlakukan di Kota Sorong, Provinsi Papua Barat.
-
Pandemi Covid-19, Danau Love Sentani Jayapura Sepi Pengunjung
Sejak pandemi Covid-19, Danau Love atau masyarakat Sentani menyebutnya Danau Emfote, sepi pengunjung. Emfote berarti perairan di tempat tinggi.
-
FKUB Papua Barat Dukung Kebijakan Pemerintah soal PPKM Darurat, Ibadah dari Rumah
Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Papua Barat, pendeta Sadrak Simbiak, menegaskan pihaknya akan tetap mendukung keputusan pemerintah
-
Banyak Pedagang dan Pembeli di Pasar Wosi, Manokwari Abaikan Prokes
Pembeli dan pedagang di pasar Wosi, Kabupaten Manokwari, Papua Barat abakain protokol kesehatan, ditegur aparat kepolisan malah ngeyel
-
Gubernur Lukas Enembe Imbau Warga Taati Protokol Kesehatan Covid-19
ubenur Papua Lukas Enembe mengatakan demi melawan penyebaran virus corona, maka dimbau kepada warga di provinsi itu menaati protokol kesehatan Covid