TAG
Victor Yeimo
-
Sidang Kasus Makar di PN Jayapura, Victor Yeimo Divonis 8 Bulan Penjara
Dalam sidang putusan yang berlangsung dipimpin majelis hakim yang diketuai Mathius bersama hakim anggota Andi Asmurf dan Linn Carol Hamadi.
Sabtu, 6 Mei 2023 -
Jelang Sidang Putusan Victor Yeimo, Aparat Keamanan Berjaga-jaga di Pengadilan Jayapura
Aparat keamanan berjaga-jaga lantaran beberapa saat lagi akan dilaksanakan sidang putusan Kasus Rasisme tahun 2019 untuk terdakwa Victor Yeimo.
Jumat, 5 Mei 2023 -
Victor Yeimo Dituntut 3 Tahun Penjara, Kuasa Hukum: Jaksa Tak Gunakan Fakta Sidang
Terdakwa kasus kerusuhan Jayapura 2019, Victor Yeimo diuntut dau tahun penjara oleh Jaksa di Pengadilan Negeri Jayapura, Kamis (27/4/2023).
Kamis, 27 April 2023 -
LAGI, Sidang Pembacaan Tuntutan Victor Yeimo Kembali Ditunda
Sidang pembacaan tuntutan Victor Yeimo di Pengadilan Negeri Jayapura, Kota Jayapura kembali ditunda pada, Senin (17/4/2023).
Selasa, 18 April 2023 -
Sidang Pembacaan Tuntutan terhadap Vicktor Yeimo Ditunda Pekan Depan, Begini Penyebabnya
Pembacaan tuntutan akan digelar pada Senin (17/4/2023), pekan depan. Jaksa Penuntut Umum (JPU), Achmad Kobarubun meminta tambahan waktu.
Selasa, 11 April 2023 -
Tokoh Muda Papua: Pelaku Kejahatan di Tanah Ini Harus Diadili Seberat-beratnya
Apabila Victor Yeimo atau pelaku kejahatan lainnya nantinya dihukum, maka hal itu akan menjadi pembelajaran bagi oknum yang ingin mengacaukan Papua.
Jumat, 17 Februari 2023 -
Berkumpul di Depan PN Jayapura, Puluhan Massa Kawal Sidang Victor Yeimo
Adapun diketahui bahwa massa ini tengah mengawal proses persidangan Victor Yeimo
Selasa, 7 Februari 2023 -
Sidang Lanjutan Victor Yeimo: Jaksa Hadirkan 13 Saksi, Tapi 1 Orang yang Datang
Kami keberatan, saudara jaksa jangan membawa saksi ke arah pertanyaan yang tidak sesuai. Dia (saksi) dihadirkan sebagai saksi fakta
Selasa, 31 Januari 2023 -
Eksepsi Ditolak, Victor Yeimo Siap Hadapi Peradilan Kasus Kerusuhan Jayapura: Fokus Rasisme!
Victor Yeimo ditangkap dan diadili atas kasus kerusuhan Jayapura 2019, menyusul rasisme terhadap mahasiswa Papua yang terjadi di Surabaya 2019.
Rabu, 25 Januari 2023 -
Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jayapura Tolak Eksepsi Victor Yeimo, Berikut Faktanya
Penolakan itu sampaikan dalam lanjutan sidang dengan agenda pembacaan putusan sela, oleh Hakim Ketua Pengadilan Negeri Jayapura, Mathius.
Selasa, 24 Januari 2023 -
Ratusan Polisi Dikerahkan Amankan Sidang Victor Yeimo di PN Jayapura
Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol Victor D Mackbon mengatakan, 200 personel yang dilibatkan terdiri dari Polda Papua sampai Polsek.
Selasa, 24 Januari 2023 -
Paham Papua Desak Majelis Hakim PN Jayapura Hentikan Proses Penuntutan Victor Yeimo
Emanuel Gobay menyebut penetapan Victor Yeimo terdakwa makar adalah praktek kriminalisasi terhadap orang Papua, menyusul praktek rasisme di Surabaya.
Senin, 23 Januari 2023 -
Victor Yeimo: Tolak Rasisme di Tanah Papua!
Terdakwa kasus rasisme di Bumi Cenderawasih pada medio 2019 silam Victor Frederik Yeimo dengan tegas menolak adanya rasisme di Tanah Papua.
Jumat, 20 Januari 2023 -
Laurenzus Kadepa: Pengadilan Negeri Jayapura Pertimbangkan Putusan Hukum terhadap Victor Yeimo
Menurut Laurenzus, aksi massa protes kasus rasisme terhadap mahasiswa Papua dimotori oleh organisasi mahasiswa dan cipayung, bukan KNPB.
Kamis, 19 Januari 2023 -
Kuasa Hukum Victor Yeimo Bantah Penolakan Eksepsi oleh JPU, Ego: Tak Ada Pasal Patahkan Alibi Kami
Terbukti dalam draft replik tersebut, tidak menunjukan pasal yang mampu mematahkan alibi Kuasa Hukum Victor Yeimo.
Rabu, 18 Januari 2023 -
Simpatisan Victor Yeimo Gelar Aksi di Depan Pengadilan Negeri Jayapura, Jubir KNPB: Korban Rasisme
Juru Bicara Komite Nasional Papua Barat (KNPB), Ones Suhuniap mengatakan, aksi bisu itu digelar secara damai.
Selasa, 17 Januari 2023 -
Jefry Wenda Diduga Mengendalikan Massa Petisi Rakyat Papua dari Pasar Mama di Kota Jayapura
Polisi menyebut juru bicara Petisi Rakyat Papua (PRP), Jefry Wenda ditangkap karena mengendalikan aksi demonstrasi menolak DOb dan Otsus Papua.
Sabtu, 30 Juli 2022 -
Antisipasi Demo Tolak DOB 14 Juli, Polresta Jayapura Kota Siapkan 2.000 Personel Gabungan
Antisipasi demo tolah DOB di Kota Jayapura, pihak kepolisian siap menerjunkan sebanyak 2.000 personel dalam pengamanan.
Selasa, 12 Juli 2022 -
Masih Ingat Victor Yeimo, Ini Kabar Terbarunya!
Juru bicara (Jubir) Komite Nasional Papua Barat (KNPB) Victor Yeimo, masih menjalani pembantaran hingga proses sidang dilanjutkan.
Selasa, 7 Juni 2022 -
Varra Iyaba : Victor Yeimo Bukan Pelaku Rasisme, Sebaliknya Korban
Kordinator lapangan aksi bisu untuk Victor Yeimo, Varra Iyaba mendesak agar Victor Yeimo dibebaskan lantaran bukan pelaku rasisme sebaliknya korban
Senin, 23 Mei 2022