TAG
KMAN Ke-VI
-
Diseleksi Ketat, Ini 10 Calon Sekjen AMAN Periode 2022 hingga 2027: Pemilihan Diharapkan Mufakat
Ketua Dewan Aliansi Masyarakat Adat Nusantara Nasional (DAMANNAS), Abdon Nababan, mengatakan penggodokan 10 nama calon Sekjen itu dilakukan ketat.
Jumat, 7 Oktober 2022 -
Stok Obat Malaria saat Kongres Masyarakat Adat Nusantara di Jayapura Dipastikan Aman
Kini, stok obat malaria untuk Kabupaten Jayapura tercukupi. Obat itu tersebar di berbagai Puskesmas dan rumah sakit.
Jumat, 30 September 2022 -
Tak Ada Jalur Darat, Kampung Dondai Siapkan 13 Perahu Motor Tempel Layani Peserta KMAN
Transportasi dari dan ke Kampung Dondai maupun dari kampung-kampung di sekitar Danau Sentani hanya menggunakan perahu atau motor tempel.
Minggu, 25 September 2022 -
Kampung Dondai Minta Panitia KMAN Seriusi Lokasi Sarasehan
Rumah adat di Kampung Dondai akan digunakan sebagai lokasi sarasehan saat KMAN VI pada 24-30 Oktober mendatang.
Sabtu, 24 September 2022 -
Masyarakat Kampung Nendali Bakal Tampilkan Situs Sejarah Perang Dunia ke II Saat KMAN VI
Dengan berbagai kesiapan baik rumah adat, tempat inap dan spot-spot wisata terus dipersiapkan oleh masyarakat adat di Kabupaten Jayapura, Provinsi Pap
Senin, 19 September 2022 -
Kampung Tahima Soroma-Kayo Pulau Jadi Lokasi Sarasehan KMAN VI, Masyarakat Sambut Baik
Masyarakat Adat Kampung Kayo Pulo antusias menyambut KMAN VI yang akan dilaksanakan pada 24 hingga 30 Oktober 2022 mendatang.
Rabu, 14 September 2022 -
600 Peserta KMAN VI Kluster Kota Jayapura akan Ditempatkan di 3 Lokasi Berbeda
"Kita telah siapkan lokasi untuk para peserta KMAN VI, yang rencananya akan dipakai ialah Asrama Haji, BPSDM Provinsi Papua, dan LPMP Kotaraja," sebut
Rabu, 14 September 2022 -
14 Kampung di Kota Jayapura Diminta Terlibat Aktif Sukseskan Kongres Masyarakat Adat Nusantara VI
Kabupaten Jayapura dan Kota Jayapura menjadi lokasi pelaksanaan KMAN, pada 24 hingga 30 Oktober 2022.
Rabu, 14 September 2022 -
Penyelenggaraan KMAN di Jayapura, Awak Media Difasilitasi 3 Unit Kapal
Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Jayapura, Provinsi Papua, Alfons Awoitauw mengatakan, ketiga kapal ini ditempatkan pada tiga titik.
Rabu, 14 September 2022 -
ASN Pemkab Jayapura Diminta Aktif Suarakan Pergelaran Kongres Masyarakat Adat
Terkait dengan pergelaran Kongres Masyarakat Adat nanti, saya harap agar seluruh ASN terus memberikan informasi-informasi kepada seluruh masyarakat
Senin, 12 September 2022 -
Kongres Masyarakat Adat Nusantara VI di Jayapura Diharap Lahirkan Rancangan Undang-undang
Kongres Masyarakat Adat Nusantara (KMAN) VI di Papua diharapkan melahirkan Rancangan Undang-Undang Masyarakat Adat.
Jumat, 9 September 2022 -
KMAN VI di Papua Jadi Momentum Pertemuan Seluruh Komunitas Masyarakat Adat Indonesia
Ada 2.449 komunitas adat yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) mengalami berbagai persoalan.
Jumat, 9 September 2022 -
Ribuan Peserta Wilayah Adat di Papua Hadiri Kongres Masyarakat Adat
Ribuan masyarakat adat itu bakal menunjukan keunggulan-keunggulan budaya dari masing-masing wilayah adat di Papua.
Rabu, 7 September 2022 -
Kampung Enggros Jayapura Sediakan 17 Rumah untuk Hunian Peserta KMAN
Sebanyak 17 rumah warga telah dipastikan siap menampung peserta sarasehan dalam Kongres ke-VI Masyarakat Adat Nusantara (KMAN) di Kampung Enggros.
Rabu, 31 Agustus 2022 -
Sambut Peserta KMAN VI di Kampung Kayo Pulau Jayapura, 15 Rumah Warga dan 2 Dapur Umum Disiapkan
Sebanyak 15 rumah warga sebagai tempat penginapan dan 2 dapur umum telah disiapkan Pemerintahan Kampung Tahima Soroma Kayo Pulau, Kota Jayapura.
Rabu, 31 Agustus 2022 -
Tiada Kepentingan Politik di Kongres Masyarakat Adat, Bupati Jayapura Beber Alasan Penunjukan Papua
Kongres ini akan digelar di Kabupaten Jayapura dan Kota Jayapura pada 24 hingga 30 Oktober 2022. Tidak ada kepentingan politik.
Sabtu, 27 Agustus 2022 -
Tamu Kongres Masyarakat Adat Nusantara Bakal Disambut Tarian Tradisional Papua
Persiapan itu meliputi lokasi sarasehan hingga prosesi penjemputan para tamu di bandara Sentani maupun pelabuhan Jayapura.
Jumat, 26 Agustus 2022 -
ASN Pemkab Jayapura Wajib Dukung Penyelenggaraan KMAN: Sukseskan!
Asisten III Bidang Administrasi Umum Setda Kabupaten Jayapura, Timothius Demetouw, meminta ASN Pemkab Jayapura wajib dukung penyelenggaraan KMAN.
Selasa, 16 Agustus 2022 -
DPRD Kabupaten Jayapura Optimistis KMAN Ke-VI Sukses: Kita Pernah Menjadi Tuan Rumah PON
Kabupaten Jayapura pernah menjadi tuan rumah pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON XX) tahun 2021 lalu juga sukses
Kamis, 4 Agustus 2022 -
Mengenal Istora Papua Bangkit, Tempat Pembukaan dan Penutupan KMAN Ke-VI di Papua
Berdasarkan data dari pengelola Istora Papua Bangkit, bangunan tersebut memiliki luas yang mencapai 7.740 meter persegi dan 3.148 kursi tribun
Kamis, 4 Agustus 2022